Senin, 19 Jumadil Awwal 1446 H / 26 Juni 2023 10:03 wib
20.111 views
8 Keunikan Pesantren Darul Munir, Modern dan Ramah Santri
BEKASI (voa-islam.com) - Pesantren identik dengan suasana homogen, ruang terbatas bagi santri, ketat peraturannya, pagar tinggi dan melarang hobbi unik. Namun di Pesantren Darul Munir Kota Bekasi ini terbilang unik karena berbeda dengan pesantren kebanyakan.
Apa saja 8 Keunikan Pesantren Darul Munir yang bikin Santri Betah, dari teman yang baik, Ustadz yang ramah hingga hobby lato-lato dan skateboard tidak dilarang. Kasus bullying dan kenyamanan orang tua bertemu santri menjadi perhatian.
1. Mendahulukan Tahsin sebelum tahfizh Quran, sehingga ketika sudah lulus tahsin, akan Allah mudahkan menghafal Al Quran
2. Pesantren dengan 3 Kurikulum yang mudah,
Pagi hingga dzuhur kurikulum Diknas dan Diniyyah, Habis Ashar kurikulum Tahsin dan Tahfizh Quran
3. Pengajar bahasa Arab dan tahsin Native Speaker dari Yaman dan Mesir
Syaikh Muhammad Al Rashedy dari Yaman mengajar tahsin dan bahasa Arab dan Muhammad Al Araby dari Mesir yang native guru bahasa Arab dan Bahasa Inggris.
4. Pesantren Tanpa Pagar
Inilah keunikan lain Pesantren Darul Munir, karena tanpa pagar justru santri merasa bebas dan tidak terpenjara, sehingga jarang ada santri yang kabur, setiap sore mereka boleh beraktivitas sambil menunggu setoran hafalan, bisa main benteng, lato-lato, skate board, panahan, futsal atau sekedar main ke warung Sutet, jajanan di rumah warga sekitar Darul Munir.
5. Taman Surga
Taman disamping asrama dan sekolah Darul Munir ada taman surga, karena menjadi surga bermain, surga berdiskusi, surga menyetorkan hafalan hingga surga bagi santri melepas rindu bertemu orang tua di akhir pekan, kebijakan moderen ini membuat santri tidak merasa terpenjara.
6. Satpam dan CCTV yang bersahabat
Keakraban santri dan satpam luar biasa membuay santri merasa tenang, menjadi teman sekaligus pelindung santri
7. Orang Tua nyaman jenguk santri
Di Pesantren Darul Munir sangat concern pada ketenangan santri agar mudah dijenguk orang tua, akhlaq dan mental santri lebih teduh karena tidak ada sekat dan larangan yang kaku, terkadang orang tua datang 30 - 60 menit melepas rindu di taman surga.
8. Permata yang tersembunyi karena terletak di tengah kota Bekasi
FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai. http://beautysyari.id
Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471 http://www.kiosherbalku.com
Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller http://www.tasbrandedmurahriri.com
Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...
Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...
Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...
Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....
Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...