Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
7.725 views

Membentuk Anak Memiliki Citra Diri Muslim Sejati

 
Oleh: Nur Rahmatul Lailiyah
 
Hingar bingar tahun baru oleh muda mudi kita tidakkah membuat para ibu resah? Fenomena tersebut membuat kita layak menyimpulkan bahwa banyak pemuda kita yang kehilangan identitasnya, bagaimana tidak penjualan kondom yang meningkat, pesta hura-hura patutlah membuat para ibu mengelus dada.
 
Sebetulnya diantara kita selam ini ada yang tidak sekedar diam menyikapinya, berbagai macam pelatihan, camp, pesantren sengaja dibuat untuk membantu muda-mudi kita. Kelasnya pun dibuat dari berragam usia dan berbagai macam kemasan acara. Namun pertanyaannya apakah itu efektif dan tepat sasaran?
 
Islam memandang bahwa seorang anak pada usia baligh dan berakal maka dia masuk pada golongan yang harus mempertanggungjawabkan perbuatannya kepada Alloh SWT.
 
Rosul bersabda: “Diangkat pena dari 3 golongan, yaitu orang tidur sampai dia bangun, anak-anak sampai ia mimpi, dan orang gila hingga ia sembuh (HR. Ahmad). Maka sejatinya menyiapkan pembentukan karakter anak itu adalah sebelum mereka baligh, sebab karakter pemuda yang mantap ketika usia balligh akan membuat mereka tahan akan ancaman kehidupan dunia yang jauh dari nilai-nilai agama (sekuler), bagaimana karakter pemuda yang mantap itu? Maka jawabannya adalah membentuk citra diri remaja muslim, seuai fitrah kelahirannya. Bagaimana cirinya:
 
1. Menjadikan Islam sebagai agama dan system hidup.
 
“Barang siapa mencari agama selain agama islam, maka sekali-kali tidak akan diterima agama itu dari padanya dan dia di akhirat termasuk orang-orang yang rugi (QS. Al-Imron:85)
 
Bagi pemuda muslim Islam adalah merupakan identias dan kebanggaan, dia tidak malu membawanya kemana-mana –tidak takut dicemooh ketika berjilbab pun tidak takut dengan label radikal/intoleran-  dan dia juga sudah memiiki system kekebalan terhadap ajaran-ajaran lain yang bertentangan dengan Islam –liberalisme, hedonism dsb).
 
2. Menjadikan rosul dan sahabat sebagai teladan.
 
Jika pemuda sekarang banyak mengidolakan artis korea, maka pemuda muslim senantiasa menjadikan rosul dan para sahabat sebagai tuntunan, mengamalkan sunnahnya dan mencintai karakternya.
 
3. Peduli dan aktif dalam menyelesaikan problem disekitar mereka.
 
Pemuda muslim senantiasa sadar kesholihan dirinya tidalah cukup untuk bertahan ditengah kehidupan sekuler saat ini. Sehingga dia akan terlibat aktif untuk berdakwah dlam upaya menyelesaikan problem ummat dengan islam untuk membentuk kesholihan social.
 
Apapun posisi kita sekarang ibu, pendidik(guru), teman dsb. marilah kita menuangkan karakter ini dalam sebuah program-program yang terintegrasi mulai pendidikan anak usia dini sampai pra balligh bahkan untuk yang sudah baligh sekalipun demi menyelamatkan masa depan kita semua. Pepatah bijak menyatakan pemuda saat ini adalah laki-laki masa depan. Citradiri  muslim sejati yang melekat pada pemuda kita sekarang kan membawa kejayaan islam dimasa yang akan datang.
 
Penulis tinggal di campakoah,mrebet,purbalingga jateng

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Muslimah lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X