Rabu, 22 Januari 2020 23:58 wib

Politik dinasti adalah politik kekerabatan yang mencoba membangun kerajaan kecil di negara demokrasi. Modal sebagai kerabat Presiden sangat bernilai dalam persaingan
more →
Rabu, 22 Januari 2020 22:16 wib

Rupanya ada situasi saling menodongkan pistol, saling ancam mengancam. Sejak Jokowi menjadi Presiden kultur saling sandera kasus menjadi fenomena politik di sekitar Istana
more →
Rabu, 22 Januari 2020 21:36 wib

AWAL tahun baru 2020 ini, rakyat mendapatkan “hadiah” dari pemerintah berupa wacana pencabutan subsidi tabung gas elpiji 3 kg pada pertengahan tahun ini. Dengan dicabutnya subsidi pada tabung gas elpiji 3 kg diperkirakan mencapai Rp 35.000 per tabung. Hal itu berdasarkan hitungan harga tabung gas elpiji 12 kg seharga Rp 139 ribu. (Detik, 16/01/2020).
more →
Rabu, 22 Januari 2020 20:15 wib

Malah anehnya konon penggeledahan akan tetap dilakukan walau telah nyaris setelah sepekan pascaOTT. Jika benar terjadi penggeledahan oleh KPK dilakukan sepekan setelah
more →
Rabu, 22 Januari 2020 18:14 wib

apakah Pak Menag masih akan membuat kegaduhan lagi plus tak ada tanda-tanda penggantian menag? Jika masih berlanjut, layakkah kiranya Kemenag berubah nama
more →
Rabu, 22 Januari 2020 17:59 wib

PADA 9-10 Januari 2020 HMPS IAT (Ilmu Al Qur'an dn Tafsir) UNUJA (Univ. Nurul Jadid) telah mengadakan Muktamar Tafsir Nasional 2020 dengan tema : Qur'an and Hadits Values in Promoting Moderate Islam/ Nilai-nilai Qur'an dan Hadits dalam Mempromosikan Islam Wasathiyah. Muktamar ini telah menghasilkan kesepakatan ratusan peserta nya untuk mempromosikan Islam moderat yang salah satunya diwujudkan melalui ide metodologi penafsiran Al Qur'an, yakni Tafsir Maqoshidi.
more →
Rabu, 22 Januari 2020 17:12 wib

Baiknya pak Menag agak sabar dan toleran. Jangan gampang menyalahkan. Biar saja rakyat Aceh di kota tertentu melarang ada bioskop toh tujuannya baik yakni menjaga moral bangsa.
more →
Rabu, 22 Januari 2020 11:08 wib

PENYAKIT latah masih menjangkit banyak orang, termasuk umat Islam. Latah dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) diartikan sebagai meniru-niru sikap, perbuatan, atau kebiasaan orang atau bangsa lain. Ternyata saat ini, latah sangat digandrungi. Sayangnya, latah yang sedang digandrungi saat ini adalah kelatahan terhadap perbuatan publik figur yang belum tentu kebenarannya. Sikap meniru itu juga tanpa disaring, yang penting benar menurut si pelatah.
more →
Selasa, 21 Januari 2020 12:54 wib

PEMERINTAH akan membuka kembali kran impor garam industri sebanyak 2,92 juta ton pada tahun 2020. Bahkan, naik 6% dari tahun sebelumnya sebanyak 2,75 juta ton. Impor garam ini menjadi perhatian, lantaran kualitas garam lokal dianggap masih belum sesuai dengan spesifikasi kebutuhan industri, NaCl di atas 97%. Garam rakyat yang diproduksi di Indonesia hanya memiliki kandungan NaCl sebesar 81%-96%. Menteri Perindustrian Agus Gumiwang menilai impor garam terpaksa dilakukan demi menjaga keberlangsungan industri dalam negeri. (CNBC Indonesia, 15/01/2020)
more →
Selasa, 21 Januari 2020 12:01 wib

“Berapa banyak orang yang sukses tapi hidupnya belum bahagia. Padahal sasaran utama yang ingin dicapai dari kesuksesan adalah kebahagiaan hidup."
more →