Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
4.187 views

Influencer Sejati

 

Oleh:

Eriga Agustiningsasi, S.KM || Penyuluh Kesehatan; Freelance Writer

 

BARU-BARU ini ramai diperbincangkan salah satu influencer di Indonesia yang telah mengguncang jagat dunia maya. Dengan ide yang dia sebarkan khususnya untuk kaum millenial, tidak sedikit yang mengamini pendapatnya. Di sini kita tidak membahas konten apa yang telah dibuat oleh salah satu influencer tersebut, namun di sini akan dibahas bagaimana sebenarnya influencer sejati itu. 

Makna kata influencer ialah orang yang mampu memberikan pengaruh/mempengaruhi setiap orang di sekitarnya. Dengan kemajuan teknologi yang luar biasa, kini influencer bukan hanya di dunia nyata, tetapi juga di dunia maya yang jangkauannya jauh lebih luas tentunya. Jika di dunia nyata yang mampu dipengaruhi hanya segelintir orang.

Berbeda dengan dunia maya. Ribuan bahkan jutaan orang akan membaca, melihat dan mendengar postingan seorang influencer walaupun hanya dalam hitungan menit bahkan detik. Luar biasa bukan. Tentu akan menjadi bahaya yang begitu besar jika yang disebarkan adalah perkara keburukan. 

Namun, bagaimana jika yang disebarkan adalah kebaikan? Maka akan menjadi pahala jariyah pahala yang tak terputus jika menjadi seorang inflencer dalam kebaikan. Aktivitas yang dilakukan tentu mengajak kepada kebaikan dan mencegah kemungkaran. Biasa disebut sebagai aktivitas dakwah. Menjadi pelopor, leader (pemimpin) bukan hanya sekedar follower (pengikut). Menjadi pemain bukan hanya menjadi penonton. Terlebih ide yang disebarkan adalah ide Islam yang pastinya sangat bermanfaat bagi kaum muslimin maupun nonmuslim. Bahkan Allah sebut dia sebagai orang yang melakukan sebaik-baiknya perkataan.

Allah berfirman, “Siapakah yang lebih baik perkataannya daripada orang yang menyeru kepada Allah, mengerjakan amal yang saleh, dan berkata: "Sesungguhnya Aku termasuk orang-orang yang menyerah diri?"(QS. Fuhshilat: 33)

Tentunya bukan hal mudah menjadi seorang influencer sejati. Pasti butuh pengorbanan dan bersabar dalam menghadapi segala tantangan dan ujian. Entah itu tantangan berupa kemalasan hingga cacian. Oleh karena itu seorang influencer butuh komunitas untuk mendukung dan menguatkan komitmennya agar istiqamah menebarkan kebaikan di tengah-tengah umat. Dia yang dirindu umat, kehadirannya ditunggu-tunggu umat, kata-katanya menggugah, perilakunya layak untuk dijadikan contoh dan menjadi inspirator di manapun dia berada. Dan yang lebih menggiurkan tentunya ialah pujian yang Allah berikan kepadanya, sebagai pengemban dakwah. Influencer sejati yang kehadirannya di nanti-nanti. Menginspirasi.  Ya. Menjadi orang-orang yang beruntung.

Allah berfirman, “Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma'ruf dan mencegah dari yang munkar; merekalah orang-orang yang beruntung” (QS. Ali Imran: 104). Jadi, Influencer sejati, kitakah itu?

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Citizens Jurnalism lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X