Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Sabtu, 24 Agutus 2019 18:57 wib

Pakistan Kembali Minta PBB Intervensi Kasus Kashmir

Pakistan pada hari Jumat kemarin mengirim surat lain kepada Komisaris Tinggi PBB untuk Hak Asasi Manusia (UNHCHR), menuntut intervensi untuk mengakhiri "krisis kemanusiaan" di Jammu dan Kashmir yang dikelola India. more →

Sabtu, 24 Agutus 2019 17:50 wib

70 Warga Gaza Terluka Saat Demo di Dekat Pagar Keamanan

Sedikitnya 70 demonstran terluka akibat serangan tentara Israel terhadap para peserta pawai mingguan di Jalur Gaza timur, Kementerian Kesehatan Palestina mengumumkan pada hari Jumat kemarin. more →

Sabtu, 24 Agutus 2019 16:43 wib

Jerman Prihatin atas Serangan Rezim Suriah di Idlib

Jerman pada hari Jumat kemarin menyatakan keprihatinannya atas serangan udara baru-baru ini oleh rezim Suriah dan Rusia di barat laut Suriah. more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 22:52 wib

Mesir Tangkap Putra Ppejabat Palestina Terkait Aktivitas Anti Israel

Politisi Palestina terkemuka Nabil Shaath kembali bersuara sejak pasukan keamanan Mesir menangkap putranya bulan lalu. more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 21:51 wib

Para pejabat AS Mengkonfirmasi Serangan Udara Israel di Irak

Para pejabat AS telah mengkonfirmasi bahwa Israel bertanggung jawab atas pemboman sebuah gudang senjata Iran di Irak bulan lalu, lapor kantor berita The Associated Press . more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 21:48 wib

Lebih dari 150 Orang Dirawat karena Gas Air Mata dan Luka Tembak di Kashmir

Lebih dari 150 orang menderita luka-luka akibat gas air mata dan peluru senapan angin di wilayah Kashmir yang disengketakan sejak pasukan keamanan India melancarkan penumpasan besar bulan ini, data dari dua rumah sakit utama di kawasan itu menunjukkan. more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 21:44 wib

Demonstran di Hong Kong Siap Duduki Bandara Lagi

Para demonstran di Hong Kong bersiap untuk demonstrasi lebih lanjut dan "stress test" di bandara internasional kota pada akhir pekan, karena hampir tiga bulan aksi protes pro-demokrasi tidak menunjukkan tanda-tanda mereda. more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 20:38 wib

Satu Tewas, Dua Terluka dalam Serangan Bom di Pemukiman Israel

Ledakan dari bom rakitan telah menewaskan satu orang dan melukai dua lainnya di dekat pemukiman Israel di Tepi Barat yang diduduki, media Israel melaporkan. more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 20:33 wib

Cina Mendapat Keuntungan dari Kerja Paksa Terhadap Muslim Uighur di Xinjiang

Cina telah menggunakan kamp kerja paksa dan pekerja penjara untuk mengambil untung dari industri kapas di wilayah Xinjiang, sebuah organisasi nirlaba mengatakan Kamis kemarin. more →

Jum'at, 23 Agutus 2019 19:26 wib

PBB Tuduh Myanmar Gunakan Kekerasan Seksual Sebagai Senjata Perang

Sebuah misi pencari fakta PBB di Myanmar Kamis kemarin mengatakan bahwa penggunaan pemerkosaan oleh militer dan bentuk-bentuk kekerasan seksual lainnya begitu rutin sehingga "mencerminkan budaya toleransi yang meluas terhadap penghinaan tersebut." more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren