Ahad, 16 April 2023 22:53 wib

Beragam alasan yang dilontarkan masing-masing pihak. Ada yang merujuk Presiden Pertama Indonesia Soekarno yang dua kali menolak Israel dalam hal sepak bola. Ada pula yang merujuk karena Indonesia belum memiliki hubungan diplomatik dengan Israel. Namun bila ditarik garis besarnya, penolakan tersebut didasari karena menyoroti bagaimana perlakuan Israel terhadap Palestina, sedang negara kita ini mendukung kemerdekaan bangsa.
more →
Senin, 3 April 2023 00:21 wib

Maka sangat dimengerti jika muncul penolakan terhadap segala bentuk penjajahan dan terhadap negara penjajahnya. Pertanyaannya, apakah yang bersikeras menerima kehadiran timnas Israel pada Piala Dunia U-20 lupa akan sejarah bangsanya yang menyakitkan? Atau mereka rela dijajah oleh kebijakan FIFA yang membuat Indonesia tak bisa bersikap secara independen?
more →
Senin, 27 Maret 2023 22:54 wib

Satu lagi proyek pemerintah yang retorika diawal begitu menjanjikan namun dalam perjalanannya justru berhenti ditengah jalan. Dalihnya tidak jauh-jauh dari ketiadaan anggaran sehingga mengakibatkan proyek terpaksa dihentikan sementara.
more →
Jum'at, 10 Maret 2023 14:25 wib

Mahalnya ongkos naik haji ini, tidak bisa dilepaskan dari sistem kebijakan pemerintah yang diadopsi saat ini. Bagaimana cara pandang pemerintah melihat ritual ibadah haji tahunan akan menentukan pula kebijakan yang diterapkan dalam pengelolaan ibadah haji terhadap masyarakat.
more →
Selasa, 7 Maret 2023 05:24 wib

Kisruh finansial pengerjaan KCJB kerap saja menuai polemik. Bagaimana tidak? Sudahlah skema awal B to B yang tanpa APBN tidak tercapai, biaya juga kian bengkak, dan kini Indonesia utang ke Cina untuk menambal biaya KCJB. Padahal jumlah utang Indonesia selain untuk KCJB juga tidak sedikit.
more →
Kamis, 16 Februari 2023 23:02 wib

“Tikus mati di lumbung padi” artinya negara yang kaya dan makmur, tapi rakyatnya sendiri tak dapat ikut menikmati. Begitu peribahasa yang tepat disematkan untuk negeri ini. Negeri yang kaya akan sumber daya alam (SDA) namun rakyatnya banyak yang menderita kemiskinan.
more →
Senin, 13 Februari 2023 22:24 wib

Kecaman dilakukan tanpa tindakan nyata yang memberi efek jera. Sebab Paludan dikabarkan sebelumnya juga pernah melakukan aksi yang sama di tahun 2019 dan hanya dijatuhi hukuman percobaan 14 hari dan setahun kemudian dijatuhi vonis 3 bulan penjara atas dakwaan rasisme, pencemaran nama baik dan tuduhan lain.
more →
Selasa, 7 Februari 2023 15:36 wib

Wibawa Indonesia dianggap semakin turun di mata dunia internasional karena utang semakin tak terbendung. Bahkan, utang Indonesia yang semakin besar dianggap sebagai salah satu kriteria kegagalan pemerintah dalam mengelola negara.
more →
Ahad, 5 Februari 2023 09:20 wib

Pelarangan LGBT di Indonesia memang menghadapi jalan yang panjang dan menghadapi banyak tantangan, khususnya dari para pegiat HAM ataupun penyeru ide liberal lainnya. Tampak sekali, mereka kini semakin berani untuk menuntut apa yang menurut mereka adalah hak yang bisa mereka dapatkan sebagai warga negara.
more →
Selasa, 3 Januari 2023 20:40 wib

Politik demokrasi sangat identik dengan biaya yang mahal. Sementara untuk mendapatkan sokongan dana tidaklah mudah. Namun partai yang kekurangan dana pemilu tidak kehilangan akal. Mereka menggunakan cara-cara kotor untuk memperoleh dukungan. Salah satunya adalah dengan mencatut nama masyarakat sebagai anggota partai tersebut.
more →