Sabtu, 18 Maret 2023 08:30 wib

Hendaklah kita menyambut bulan Ramadhan dengan rasa penuh kegembiraan dan tulus hati serta jiwa yang bersih (taubat). Siapkan diri untuk melakukan berbagai
more →
Jum'at, 17 Maret 2023 15:00 wib

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) memprediksi umat muslim di Indonesia bakal mengawali puasa Ramadhan 1444 Hijriah secara bersamaan pada 23 Maret 2023.
more →
Rabu, 15 Maret 2023 12:18 wib

Sebanyak 145 da’i dan da’iyah Program Kafilah Dakwah (Kafda) Ramadhan pada hari Selasa (14/3/2023) telah resmi dilepas di Kampus STID M. Natsir, Tambun, Bekasi, untuk diberangkatkan ke berbagai daerah tempat tugas masing-masing.
more →
Senin, 13 Maret 2023 15:20 wib

Madrasah Diniyah perdana dibuka di Masjid Indonesia Tokyo (MIT), dengan tujuan memberikan tambahan pengetahuan terkait agama Islam kepada siswa-siswi Muslim Sekolah Republik Indonesia Tokyo (SRIT).
more →
Rabu, 8 Maret 2023 06:15 wib

Dr. Adian Husaini, MA dalam memberikan taujihnya menyampaikan beberapa point yang intisarinya adalah da’i harus senantiasa menjaga keikhlasan niat, tahu waktu, dan berbenteng
more →
Senin, 6 Maret 2023 17:47 wib

Sebab-sebab agar senantiasa dibersamai Allah secara khusus dengan hidayah dan taufiq-Nya, pertolongan dan dukungan-Nya, penjagaan dan perlindungan-Nya. Yaitu Iman, Taqwa, Sabar, Ihsan, dan berdzikir.
more →
Senin, 6 Maret 2023 09:11 wib

hukum berdakwah bagi setiap muslim adalah fardhu ‘ain. Sementara peran yang diambil dalam berdakwah adalah fardhu kifayah
more →
Sabtu, 4 Maret 2023 17:25 wib

Pimpinan Pusat Muhammadiyah menyampaikan keprihatinan dan duka yang mendalam untuk korban meninggal maupun luka-luka dari peristiwa kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Jakarta.
more →
Sabtu, 4 Maret 2023 16:04 wib

Yayasan Indonesia Uluran Tangan (ulurtangan.com) bekerja sama dengan Persatuan Dokter Umum Indonesia (PDUI) pada Jum'at (3/3/2023) mengadakan bakti sosial berupa pembagian makanan siap saji dan pakaian layak pakai untuk para korban banjir di wilayah kabupaten Bekasi Jawa Barat.
more →
Jum'at, 3 Maret 2023 22:15 wib

Presidium Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Herman Khaeron menyatakan Anies Rasyid Baswedan layak didukung para kader HMI sebagai bakal calon presiden pada Pemilu 2024.
more →