Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Jum'at, 16 Februari 2018 11:28 wib

Internasionalisasi Haji Dinilai Bahayakan Umat Islam

Munculnya propaganda tentang internasionalisasi penyelenggaraan haji dan urusan dua tanah suci Makkah dan Madinah menarik perhatian banyak pihak. MIUMI, MOI dan Ikatan Ulama' dan Da'i se-Asia Tenggara mewakili umat Islam Indonesia merasa perlu menyampaikan pernyataan sikap. more →

Jum'at, 16 Februari 2018 11:16 wib

MIUMI: Tolak Intervensi Asing dalam RUU KUHP

Majelis Intelektual dan Ulama Muda Indonesia (MIUMI) menggelar diskusi bertema "Bedah RUU KUHP terkait Masalah Keumatan" bersama tokoh dan pakar di AQL Islamic Center, Tebet, Jakarta, 13 Februari 2018. more →

Kamis, 15 Februari 2018 22:05 wib

SOHR: 15 Tentara Bayaran Rusia Tewas Akibat Ledakan di Sebuah Gudang Senjata di Suriah

Lima belas tentara Rusia yang dipekerjakan di Suriah oleh sebuah perusahaan keamanan swasta tewas ketika sebuah ledakan yang tidak dapat dijelaskan mengguncang depot senjata di markas mereka di negara yang dilanda perang tersebut, sebuah monitor mengatakan pada hari Rabu (14/2/2018). more →

Kamis, 15 Februari 2018 21:03 wib

Marak Penyerangan Tokoh Agama, FA UIB Jateng DIY Sebut Ini Ulah PKI

Kasus Penyerangan terhadap beberapa ulama di Jawa Barat dan penyerangan terhadap pastur di Sleman Yogyakarta mendapat perhatian Forum Aliansi Umat Islam Bersatu (FA UIB) Jateng-DIY. Umat Islam diharap meningkatkan kewaspadaan. more →

Kamis, 15 Februari 2018 09:36 wib

[VIDEO] Kasus Siyono Terulang, Seruan Pembubaran Densus 88 Kembali Bergema

Kasus kematian Siyono saat menjalani pemeriksaan personil Densus 88 yang sempat heboh beberapa tahun silam kembali terulang. Kali ini menimpa Muhammad Jefri (32 tahun) di Indramayu, Jawa Barat. more →

Kamis, 15 Februari 2018 09:24 wib

Marak Penganiayaan, Ustadz dan Khatib Harus Dikawal

Maraknya kasus Penganiayaan terhadap ulama menjadi perhatian Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Solo. MUI Kota Solo menyerukan agar remaja masjid dilatih bela diri. more →

Rabu, 14 Februari 2018 15:59 wib

IMM: UU MD3 Lonceng Kematian Demokrasi

Ketua DPP Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM),Muhammad Solihin menilai pensahan revisi Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD, DPRD (UU MD3) adalah kematian demokrasi di Indonesia. more →

Rabu, 14 Februari 2018 15:55 wib

Mantan Relawan Sesalkan Kebijakan Impor Beras

Mantan Relawan Joko Widodo (Jokowi) tergabung dalam Komunitas Relawan Sadar (Korsa) sangat menyesalkan kebijakan impor beras Pemerintahan? Jokowi. Diketahui, Pemerintah melalui Kementerian Pertanian dan Kementerian Perdagangan telah melakukan? impor Beras. more →

Rabu, 14 Februari 2018 08:24 wib

Pemuda Muhammadiyah Dorong Autopsi Ulang Jenazah Muhammad Jefri

Kematian Muhammad Jefri (32) saat menjalani pemeriksaan oleh Densus 88 disesalkan banyak pihak. Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah Dahnil Anzar Simanjuntak meminta pihak kepolisian terbuka dengan kematian Muhammad Jefri. more →

Rabu, 14 Februari 2018 07:59 wib

Pilu, Muhammad Jefri Wafat Tinggalkan Bayi 10 Bulan

Kematian Muhammad Jefri (32) menyisakan pilu. Muhammad Jefri wafat saat menjalani pemeriksaan oleh Densus 88. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren