Kamis, 22 April 2021 10:18 wib

Ramadhan merupakan momentum terbaik untuk merefleksikan diri untuk hijrah ke arah yang lebih baik. Tidak hanya diri, merefleksikan kebersamaan antar sesama karena sejatinya hakikat puasa adalah ketika mampu merasaan penderitaan saudara-saudara yang kurang beruntung.
more →
Rabu, 21 April 2021 17:38 wib

Berbeda dengan bulan-bulan lainnya, bulan suci Ramadan menyimpan beberapa momen kultural yang khas dan menjadi tanda keistimewaan bulan Ramadan.
more →
Rabu, 21 April 2021 12:11 wib

Dayah Darul Quran Aceh (DQA) mengelar Mukhayyam Ramadhan 1442 H mulai 18 April-20 Mei 2020 bertepatan dengan 06-20 Ramadhan 1442 H di dayah tersebut jalan Banda Aceh-Medan, Km 19,5 Gampong Tumbo Baro, Kecamatan Kuta Malaka, Aceh Besar.
more →
Rabu, 21 April 2021 11:50 wib

Memasuki Liburan panjang pada akhir Ramadhan dan Syawal, santri Tahfidz Cibinong Bogor, Jawa Barat adakan ujian terbuka tahfidz, Senin ( 19/04/2021).
more →
Rabu, 21 April 2021 11:10 wib

Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Kerjasama Luar Negeri dan Hubungan Internasional, Prof. DR. Sudarnoto Abdul Hakim menegaskan, pembangunan Rumah Sakit Indonesia (RS Indonesia) di Hebron sangat butuh bantuan dari rakyat Indonesia.
more →
Selasa, 20 April 2021 11:55 wib

PP Persis mendesak Polri agar segera menyeret saudara Joseph Paul itu apa lagi dia bukan cuma menghina Nabi Muhammad tetapi juga dengan sombongnya menantang Kepolisian
more →
Ahad, 18 April 2021 21:17 wib

Pimpinan Pusat Persatuan Islam (PP Persis) melalui Wakil Ketua Umum Ustaz Jeje Zaenudin menanggapi penistaan agama yang dilakukan Josep Paul Zhang.
more →
Sabtu, 17 April 2021 11:25 wib

Pembahasan integrasi data dan aplikasi layanan kedua pihak tersebut diharapkan akan memfinalkan sejumlah hal teknis; mulai dari integrasi dan akses data antara BPJPH dan LPH
more →
Jum'at, 16 April 2021 23:56 wib

Dewan Da’wah Provinsi Jawa Barat ikut tampil membantu pemerintah untuk membangun Jawa Barat juara lahir batin dengan Inovasi dan Kolaborasi berdasarkan religius (agama)
more →
Jum'at, 16 April 2021 10:07 wib

Habib Muhammad Rizieq Syihab dikabarkan telah menyelesaikan pendidikan doktor (S-3) di Universiti Sains Islam Malaysia (USIM). Ujian disertasi dilakukan secara virtual dari dalam tahanan, Kamis (15/04/2021), pukul 15.00 waktu Malaysia.
more →