Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Ahad, 16 Juni 2013 12:12 wib

Ketua Presidium IPW Kecam Pernyataan Arogan Wakapolri Soal Jilbab

Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW), Neta S Pane mengecam sikap sewenang-wenang dan arogan yang ditunjukkan oleh Wakapolri Komjen Pol Nanan Sukarna yang mengatakan jika ada polwan yang ingin berjilbab lebih baik berhenti saja sebagai polisi. more →

Ahad, 16 Juni 2013 11:38 wib

IPW Nyatakan Pemakaian Jilbab Tidak Akan Mempengaruhi Kinerja Polwan

Indonesia Police Watch (IPW) menyatakan bahwa seorang polwan (polisi wanita) yang berjilbab seperti di Aceh dan beberapa negara di belahan barat tidak mempengaruhi kinerja mereka. IPW menilai apa yang disampaikan oleh Wakapolri Nanan Sukarna mencerminkan sikap tidak arif seorang petinggi Polri more →

Ahad, 16 Juni 2013 10:16 wib

Mahasiswa Solo: Tumbangkan Rezim Neolib SBY &Tegakkan Ideologi Islam

Tak hanya menolak kenaikan harga BBM, sejumlah aktivis mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Pembebasan (Gema Pembebasan) daerah Solo Raya juga menyerukan untuk merubah tata cara pengelolaan negara dengan sitem Syari'ah dan Khilafah more →

Ahad, 16 Juni 2013 09:36 wib

Mahasiswa Gema Pembebasan Solo Raya Tolak Kenaikan Harga BBM

Sabtu (15/6/2013), sejumlah aktivis mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Pembebasan (Gema Pembebasan) daerah Solo Raya mengadakan aksi demo dengan tema "Tolak Kenaikan Harga BBM, Tumbangkan Rezim Neolib SBY & Tegakkan Ideologi Islam" more →

Ahad, 16 Juni 2013 09:02 wib

Mahasiswa Minangkabau di Mesir Ikut Tolak Pembangunan RS Siloam

Meski belum ada kejelasan mengenai kepastian agenda Lippo Grup di Kota Padang, apakah dilanjutkan atau dibatalkan, namun arus penolakan terhadap pembangunan RS. Siloam dan seluruh turunannya terus berlanjut. Kali ini, penolakan tersebut datang dari mahasiswa Minangkabau di Mesir yang tergabung dalam Kesepakatan Mahasiswa Minangkabau (KMM) Mesir. more →

Ahad, 16 Juni 2013 08:19 wib

MMI: Larangan Polwan Berjilbab, Petinggi Polri Picu SARA

Keinginan Polisi Wanita (Polwan) mengenakan jilbab sebagai pakaian dinas mendapat dukungan dari Majelis Mujahidin Indonesia (MMI). MMI juga mengecam petinggi Polri yang melarang Polwan yang beragama Islam untuk berjilbab. more →

Ahad, 16 Juni 2013 07:58 wib

FUI Bogor Kutuk Keras Jamaah LDII yang Serbu Masjid Kampus di Bogor

Tindakan anarkisme yang dilakukan Jamaah LDII di dalam Masjid Kampus UIKA Jl. K.H Soleh Iskandar Bogor, Sabtu (15/6) pagi, pukul 09.00 WIB menuai kecaman dari sejumlah ormas Islam yang tergabung dalam Forum Umat Islam (FUI) Bogor. more →

Sabtu, 15 Juni 2013 23:59 wib

Ustadz Fauzan Al-Anshari: Larang Jilbab, Wakapolri Murtad!

Aktivis Masyarakat Peduli Syariah (MPS), ustadz Fauzan Al-Anshari menegaskan bahwa Wakapolri, Komjen Nanan Sukarna telah murtad karena melarang Polwan untuk menutup aurat menggunakan syariat jilbab. more →

Sabtu, 15 Juni 2013 19:42 wib

Besok, Para Ulama Luncurkan Pengajian Politik Islam di Masjid Al Azhar

Sejumlah kyai dan pimpinan ormas Islam di Jakarta akan meluncurkan "Pengajian Politik Islam" di Masjid Agung Al Azhar, Jalan Sisingamangaraja, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Ahad (16/6). Acara akan dimulai setelah shalat Dzuhur hingga menjelang Ashar. more →

Sabtu, 15 Juni 2013 19:34 wib

Tiga Mahasiswa Terluka, Massa LDII Dilaporkan ke Polres Bogor

Mahasiswa yang terkena bogem massa LDII yang beringas, mengadukan penganiayaan ini ke Polres Bogor, Sabtu (15/6) siang. Kapolres Bogor, Bachtiar Ujang Permana, yang hadir dalam seminar itu berjanji akan menyusut tuntas kasus ini. Namun saat ini masih dalam proses pengumpulan bukti-bukti terlebih dahulu. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren