Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Citizens Jurnalism

Selasa, 19 Januari 2021 12:55 wib

Dukun pun Dikriminalisasi

Mengkriminal dimensi transenden adalah fenomena baru dalam sejarah hukum dan politik di negara Pancasila. Begitu semena-menanya kekuasaan. Mengkritisi disebut makar, mimpi dan meramal more →

Selasa, 19 Januari 2021 10:44 wib

Jokowi Bisa Dipidana Jika Suntik Vaksin Bohong

Jika ada kesalahan suntik, solusi jelas pengulangan sebagaimana saran dr Taufik. Jika cara penyuntikan dan isi sudah benar, maka dr Taufik dapat dikenakan sanksi oleh IDI more →

Selasa, 19 Januari 2021 08:10 wib

Renungan Dibalik Bencana

Bencana yang satu belum juga teratasi tak lama kemudian disusul terjadinya bencana yang lainnya. Sehingga dirasakan seolah-olah negeri kita ini sangat akrab dengan yang namanya bencana more →

Senin, 18 Januari 2021 22:59 wib

PD PII Kabupaten Bekasi Gelar Konferensi Daerah

Tesa Hanifah Permata Widya terpilih menjadi Ketua umum Pengurus Daerah Pelajar Islam Indonesia (PD PII) Kabupaten Bekasi periode 2021-2022 setelah meraih suara terbanyak dalam agenda pemilihan ketua PD PII Bekasi di acara Konferensi Daerah PII Kabupaten Bekasi Sabtu (18/1). more →

Senin, 18 Januari 2021 22:34 wib

Film Nusa Rara Film Idaman, Tak Layak Dipermasalahkan

DUNIA digital dengan berbagai ragam Tayangan yang bisa diakses semua kalangan baik dewasa maupun anak-anak. Cukup membuat para orang tua cemas dalam menjaga anak-anaknya. Karena tak sedikit tayangan yang kuramg mendidik bertebaran di media internet saat ini. more →

Senin, 18 Januari 2021 22:28 wib

Anak Durhaka dan Komentar Netizen

ADA sebuah hadist berkaitan keluarga yang menjadi panduan untuk keluarga muslim. Dalam hadis yang diriwayatkan Imam At-Tirmidzi, Ibnu Majah, dan Ibnu Hibban, Rasulullah SAW berkata: more →

Senin, 18 Januari 2021 22:15 wib

Wafatnya Ulama Penjaga Al-Qur’an

KEMBALI, seorang ulama pewaris Nabi dipanggil oleh Sang Kuasa. Duka menyelimuti umat Islam kala kabar wafatnya seorang ulama karismatik tersiar ke seantero alam. Syekh Ali Jaber, yang terkenal sebagai pendakwah al-Qur’an itu meninggal dunia pada Kamis pagi (14/1/2021) dalam usia 44 tahun. more →

Senin, 18 Januari 2021 22:02 wib

Setiap Jiwa Milik Allah

KABAR duka kembali datang dari dunia penerbangan di tanah air. Tepat pada tanggal 9 Januari 2020 pesawat Sriwijaya Air SJ-182 rute penerbangan Jakarta-Pontianak jatuh di perairan Kepulauan Seribu setelah empat menit lepas landas pada pukul 14.30 WIB. more →

Senin, 18 Januari 2021 21:53 wib

Yayasan Waqaf Haroen Aly Gelar Pelatihan dan Workshop Perangkat Pembelajaran

Yayasan Waqaf Haroen Aly (YWHA) yang menaungi Dayah Darul Quran Aceh (DQA) menggelar pelatihan dan workshop perangkat pembelajaran dan simulasi pelaksanaan pembelajaran untuk Guru SMP & SMA di Dayah Darul Quran Aceh (DQA) mulai 12-13 Januari 2021 di Hotel Pertama Hati, Banda Aceh. more →

Senin, 18 Januari 2021 21:49 wib

Menakar Vaksinasi Sebagai Solusi

VAKSINASI kini menjadi harapan untuk keluar dari pandemi. Ketika angka penurunan kasus covid tak kunjung ditemui, pemerintah berupaya menekan angka kasus dengan vaksinasi. Diketahui pemerintah Indonesia telah menggandeng China dalam kerja sama pembuatan vaksin Covid yakni Sinovac. Selain juga mengembangkan vaksin Merah Putih buatan anak negeri. Namun vaksin Sinovac lah yang digadang-gadang siap edar di awal tahun ini. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren