Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Senin, 1 Oktober 2018 18:01 wib

Presiden Kamerun Klaim Negaranya Telah Mengalahkan Kelompok Boko Haram

Presiden Kamerun pada hari Sabtu (29/9/2018) mengklaim bahwa kelompok pejuang Boko Haram telah dikalahkan. more →

Senin, 1 Oktober 2018 16:45 wib

Rezim Assad Harus Membayar 1 Miliar USD untuk Sistem Rudal Terbaru S-300 dari Rusia

Rezim Suriah harus membayar Rusia sebesar $ 1 miliar (-+Rp 14,9 trlyun) untuk sistem pertahanan udara baru yang Damaskus klaim akan menghalangi serangan udara Israel, penyiar publik Israel KAN melaporkan pada hari Sabtu (29/9/2019). more →

Senin, 1 Oktober 2018 14:58 wib

Dalam Waktu 3 Tahun Serangan Udara Rusia di Suriah Telah Menewaskan 18.000 Orang Lebih

Lebih dari 18.000 orang, hampir setengah dari mereka warga sipil, telah tewas dalam serangan udara Rusia di Suriah sejak Moskow memulai intervensi mengubah permainan untuk menopang rezim teroris Assad. more →

Ahad, 30 September 2018 17:35 wib

Nouruddin Al-Zinki Luncurkan Serangan ke Posisi Rezim Suriah di Barat Aleppo

Pejuang oposisi Suriah pada Sabtu semalam meluncurkan serangan di ibukota provinsi Aleppo, sumber militer mengatakan kepada Al-Masdar News dari kota Ahad (30/9/2018) pagi ini. more →

Ahad, 30 September 2018 17:00 wib

Trump Tekan Saudi Agar Beli Lebih Banyak Senjata dari AS

Presiden AS Donald Trump telah meminta Arab Saudi untuk meningkatkan belanja militer mereka, dengan pertimbangan penjualan lebih banyak senjata ke kerajaan "kaya" tersebut. more →

Jum'at, 28 September 2018 20:15 wib

Pejabat Afghanistan Dilaporkan Bertemu dengan Perwakilan Taliban di Arab Saudi

Sebuah delegasi pejabat Afghanistan dilaporkan telah bertemu dengan perwakilan kelompok Taliban di Arab Saudi di tengah upaya berkelanjutan untuk menghidupkan kembali pembicaraan perdamaian Afghanistan. more →

Jum'at, 28 September 2018 18:47 wib

Kanada Lucuti Warga Negara Kehormatan Pemimpin De Facto Myanmar Aung San Suu Kyi

Parlemen Kanada melakukan pemilihan untuk melucuti kewarganegaraan kehormatan pemimpin kontroversial Myanmar Aung San Suu Kyi atas perannya dalam krisis Rohingya. more →

Kamis, 27 September 2018 19:30 wib

Rusia Akan Pasok Hingga 8 Sistem Pertahanan Udara S-300 ke Suriah

Rusia berencana untuk memasok Suriah dengan hingga delapan sistem pertahanan udara S-300, surat kabar Rusia ‘Kommersant’ melaporkan pada hari Selasa (25/9/2018). more →

Kamis, 27 September 2018 19:00 wib

Turki Lancarkan Serangan Udara Berkekuatan Penuh Terhadap Pemberontak PKK di Utara Irak

Angkatan Udara Turki meluncurkan serangan udara berkekuatan penuh di seluruh wilayah utara Irak pada hari Rabu, Staf Umum Angkatan Bersenjata Turki melaporkan Kamis (27/9/2018) pagi ini. more →

Kamis, 27 September 2018 18:15 wib

Meski Diblokade, Qatar Akan Tetap Pasok UEA Gas Alam Hingga 2032

Chief Executive Qatar Petroleum, Saad Sherida Al-Kaabi mengatakan Qatar Petroleum berniat untuk terus memasok Uni Emirat Arab dengan gas alam melalui pipa Dolphin meskipun blokade darat, udara dan laut diberlakukan terhadap Doha oleh Uni Emirat Arab (UEA) dan negara-negara Teluk lainnya sejak 5 Juni 2017 . more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren