Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Ahad, 14 Oktober 2018 21:45 wib

Saudi Ancam Balas Sanksi yang Lebih Keras jika Dihukum atas Kasus Jamal Khasoggi

Arab Saudi menolak ancaman untuk menghukum mereka karena hilangnya wartawan Jamal Khashoggi di Istanbul, mengatakan kerajaan akan membalas sanksi apa pun dengan tindakan lebih keras, kata kantor berita resmi negara itu, Ahad (14/10/2018) more →

Ahad, 14 Oktober 2018 21:25 wib

Saham Saudi Terjun Bebas Setelah Trump Ancam Beri Hukuman Berat Terkait Hilangnya Kashoggi

Saham Saudi menukik 7,0 persen dalam perdagangan awal pada hari Ahad (14/10/2018) ketika kerajaan kaya minyak berada di bawah tekanan internasional yang meningkat atas hilangnya jurnalis Jamal Khashoggi. more →

Ahad, 14 Oktober 2018 20:43 wib

Netanyahu Ancam Beri 'Pukulan Sangat Kuat' Kepada Hamas Jika Serangan Tidak Berhenti

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu pada hari Ahad (14/10/2018) mengancam akan menimbulkan "pukulan sangat kuat" terhadap Hamas setelah kekerasan baru di sepanjang perbatasan dengan Jalur Gaza yang dikendalikan oleh kelompok perlawanan Palestina itu. more →

Sabtu, 13 Oktober 2018 14:15 wib

Tentara Yaman Rebut Pos-pos Militer Baru Pemberontak Syi'ah Houtsi di Sa'ada

Tentara Yaman yang didukung oleh koalisi Arab, terus maju di beberapa distrik di kegubernuran Sa'ada, mengambil alih pos-pos militer baru yang berada di bawah kendali pemberontak Syi'ah Houtsi, khususnya di distrik Zaher, Baqim dan Kataf. more →

Sabtu, 13 Oktober 2018 13:15 wib

Israel Perintahkan Penghentian Segera Pengiriman Bahan Bakar ke Jalur Gaza

Menteri Pertahanan Israel Avigdor Lieberman pada Jum'at (12/10/2018) memerintahkan penghentian "segera" pengiriman bahan bakar ke Jalur Gaza setelah bentrokan sengit dengan warga Palestina di perbatasan Gaza-Israel. more →

Sabtu, 13 Oktober 2018 12:05 wib

Pendeta Tersangka Teror Andrew Brunson Pulang Ke AS Setelah Dibebaskan Pengadilan Turki

Seorang pendeta Amerika yang dituduh terkait kegiatan terorisme telah terbang keluar dari Turki setelah ia dibebaskan oleh pengadilan Turki setelah dua tahun ditahan. more →

Jum'at, 12 Oktober 2018 18:00 wib

Turki Lanjutkan Pengadilan Terhadap Pendeta Asal AS Andrew Brunson

Pengadilan terhadap seorang pendeta Amerika menjadi penyebab perselisihan diplomatik antara Turki dan Amerika Serikat telah berlanjut di Turki. more →

Jum'at, 12 Oktober 2018 16:30 wib

Malaysia Bebaskan 11 Muslim Uighur, Tolak Permintaan Beijing untuk Dideportasi ke Cina

Malaysia telah membebaskan 11 orang etnis Uighurs yang ditahan tahun lalu setelah mereka melarikan diri dari penjara di Thailand dan menyeberangi perbatasan, meskipun ada permintaan dari Beijing agar para pria itu dideportasi ke Cina. more →

Jum'at, 12 Oktober 2018 11:15 wib

Pasukan Komunis Kurdi Suriah Tahan 900 Pejuang Islamic State dari 44 Negara

Sekitar 900 pejuang Islamic State (IS) saat ini ditahan di penjara yang dijalankan oleh pasukan Komunis Kurdi Suriah yang memerangi kelompok jihadis, kata jurubicaranya pada hari Kamis (11/10/2018), peningkatan tajam dari penghitungan sebelumnya. more →

Jum'at, 12 Oktober 2018 10:15 wib

Richard Branson Tangguhkan Investasi Lebih 1 Miliar USD di Saudi Terkait Hilangnya Jamal Khashoggi

CEO Virgin Group Richard Branson mengumumkan pada hari Kamis (11/10/2018) bahwa ia menangguhkan dua proyek pariwisata di Arab Saudi dan pembicaraan atas lebih dari $ 1 miliar dalam investasi di kerajaan karena dugaan pembunuhan pembangkang dan jurnalis Jamal Khashoggi. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren