Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Selasa, 31 Januari 2023 12:55 wib

Sudan Bebaskan Pria Yang Dinyatakan Bersalah Membunuh Diplomat AS

Seorang pria Sudan yang menghadapi hukuman mati sehubungan dengan pembunuhan seorang diplomat Amerika pada 2008 telah dibebaskan, kata saudaranya kepada Reuters, Senin (30/1/2023). more →

Selasa, 31 Januari 2023 12:05 wib

Hamas Tangkap Drone Mata-mata Israel, Ekstrak 'informasi sensitif' Terkait Pasukan Pendudukan

Gerakan perlawanan Palestina Hamas mengatakan telah menangkap pesawat mata-mata Israel yang sedang dalam misi khusus di dalam Jalur Gaza dan mengekstrak informasi penting dan sensitif terkait dengan pasukan pendudukan darinya. more →

Selasa, 31 Januari 2023 11:00 wib

59 Orang Tewas Dalam Pemboman Jibaku Di Sebuah Masjid Di Pakistan

Seorang pembom jbaku menyerang masjid yang penuh sesak di dalam kompleks polisi di Pakistan pada hari Senin (30/1/2023), menyebabkan atap runtuh dan menewaskan sedikitnya 59 orang dan melukai lebih dari 150 lainnya, kebanyakan dari mereka adalah petugas polisi, kata para pejabat. more →

Senin, 30 Januari 2023 17:07 wib

Mantan PM Inggris Boris Johnson Klaim Putin Ancam Bunuh Dirinya Dengan Serangan Rudal

Presiden Vladimir Putin mengancam akan secara pribadi menargetkan Boris Johnson dengan serangan rudal tepat sebelum memerintahkan pasukan Rusia ke Ukraina, klaim mantan perdana menteri Inggris. more →

Senin, 30 Januari 2023 14:41 wib

Ilhan Omar Sebut Partai Republik Tidak Ingin Ada Seorang Muslim Di Kongres AS

Anggota Kongres Muslim AS Ilhan Omar telah mengkritik Ketua DPR Kevin McCarthy, mengatakan Partai Republik tidak menginginkan seorang Muslim di Kongres. more →

Senin, 30 Januari 2023 09:48 wib

Surat Kabar Israel Peringatkan Tentang Pecahnya Intifada Pelastina Ketiga

Sebuah surat kabar Israel memperingatkan Sabtu (28/1/2023) tentang pecahnya intifada Palestina ketiga di tengah meningkatnya kekerasan di wilayah pendudukan, lapor Anadolu Agency. more →

Ahad, 29 Januari 2023 20:34 wib

Piers Morgan Sebut Christiano Ronaldo 'Benar-benar Mencintai Kehidupan Di Arab Saudi'

Pesepakbola Portugal Cristiano Ronaldo “benar-benar mencintai Saudi, di dalam dan di luar lapangan,” ungkap presenter TV Inggris Piers Morgan dalam sebuah wawancara dengan majalah Tatler. more →

Ahad, 29 Januari 2023 13:34 wib

Standar Ganda Swedia, Bolehkan Pembakaran Al-Qur'an Tapi Tolak Izin Pembakaran Kitab Taurat

Pihak berwenang Swedia menerapkan standar ganda mereka dengan menolak memberikan izin kepada seorang pria untuk membakar Taurat di luar kedutaan Israel di Stockholm, satu minggu setelah ekstremis sayap kanan Rasmus Paludan membakar Al-Qur'an di luar kedutaan Turki di ibu kota Swedia. more →

Ahad, 29 Januari 2023 11:09 wib

Netanyahu Umumkan Rencana Untuk Persenjatai Warga Israel

Perdana menteri Israel juga mengatakan tunjangan jaminan sosial bagi keluarga tersangka penyerang Palestina akan dibatalkan dan rumah mereka akan dihancurkan. more →

Sabtu, 28 Januari 2023 20:45 wib

2 Orang Israel Terluka Dalam Serangan Senjata Setelah Penembakan Di Sinagoga Neve Yakoov

Penyerang berusia 13 tahun menembak dan melukai dua orang Israel di Yerusalem timur yang diduduki pada hari Sabtu (28/1/2023), kata petugas medis Israel, beberapa jam setelah seorang pria bersenjata Palestina membunuh tujuh orang di luar sinagog dalam salah satu serangan paling mematikan dalam beberapa tahun. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren