Kamis, 8 Mei 2014 14:25 wib
Makna terorisme mengalami transformasi yang peyoratif. Terorisme sebagai istilah, ia produk sosial yang terikat pada konteks politik tertentu.
more →
Rabu, 7 Mei 2014 13:47 wib
Perdana Menteri Palestina, Ismail Haniyeh , menandatangani dekrit pembebasan semua tahanan yang berafiliasi dengan al-Fatah di Gaza. Pengumuman itu, disabutkan dengan penuh kegembiraan warga Gaz. Ini menandakan berakirnya konflik atau permusuhan antara Hamas dan al-Fatah, Selasa, 6/5/2014.
more →
Senin, 5 Mei 2014 06:35 wib
Nampaknya pemerintah Qatar menghadapi tekanan yang sangat hebat, terutama dari Mesir, Arab Saudi, Uni Emirat Arab (UEA), dan sejumlah negara Teluk lainnya, agar menyerahkan ulama terkemuka dunia, DR.Sheikh Qardhawi kepada rezim junta militer Mesir. Menghadapi tekanan itu, pemerintah Qatar, mengambil jalan keluar dengan memindahkan Sheikh Qardhawi ke Tunisia.
more →
Sabtu, 3 Mei 2014 13:47 wib
Lebih dari 40 orang tewas di Odessa. Sebagian besar korban tewas terperangkap dalam bangunan yang dibakar setelah para aktivis dan pendukung pro - Rusia bentrok di seluruh kota pelabuhan selatan. Presiden Vladimir Putin, sangat marah dengan marah, dan menganggap perjanjian antara Rusia dan Eropa batal dengan sendirinya, Jum'at, 2/5/2014.
more →
Jum'at, 2 Mei 2014 13:03 wib
Seperti diberitkan Kantor berita Al Arabiya pada Kamis (13/2/2014) mengungkapkan identitas enam pentolan Negara Islam Iraq dan Suriah (ISIS)
more →
Jum'at, 2 Mei 2014 11:21 wib
Sebuah ledakan menghantam ibukota Nigeria, Abuja, tak jauh dari lokasi serangan dua pekan lalu yang menewaskan 70 orang. Seorang staf rumah sakit yang dikutip media menerima sembilan korban jiwa, meskipun seorang saksi mata mengatakan melihat sedikitnya 20 jenazah di tempat kejadian.
more →
Senin, 28 April 2014 11:52 wib
Sekalipun junta militer Mesir dibawah Marsekal Abdul Fattah al-Sissi, sudah membunuh ribuah dan menahan puluhan ribu anggota Jamaah Ikhwan, gerakan menentang rezim junta militer tak pernah pupus dan berhenti. Rakyat Mesir dan para pendukung kebebasan yang mendukung Mursi, terus melawan dan melakukan aksi di seluruh Mesir.
more →
Ahad, 27 April 2014 11:36 wib
Bedros Sirinoglu , pemimpin Armenia di Turki, menyatakan terima kasih kepada Perdana Menteri Recep Tayyip Erdogan, di mana dalam pidatonya baru-baru ini tentang Perang Dunia Pertama, tahun 1915, banyaknya rakyat Armenia tewas dalam bentrokan dengan Turki, dan mengakibatkan jatuhnya Kekaisaran Ottoman .
more →
Kamis, 24 April 2014 19:01 wib
Hamas dan Fatah menandatangani kesepakatan yang mengakhiri perpecahan yang sudah berlangsung sejak tahun 2007. Menurut Perdana Ismail Haniyeh, segera akan terbentuk pemerintahan baru, beberapa minggu kedepan, usai pemilihan presiden dan parlemen secara serentak akhir tahun ini .
more →
Selasa, 22 April 2014 08:48 wib
Sekarang, sejarawan Lucas memperkirakan alasan bahwa peristiwa 100 tahun yang lalu telah menyebabkan Perang Dunia Pertama . ?Saya mungkin salah. Tetapi dalam waktu 100 tahun, mereka akan melihat kembali peristiwa di Ukraina untuk memahami awal dari kebakaran dunia berikutnya??, tegas Lucas dalam tulisannya di Daily.
more →