Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Politik Indonesia

Sabtu, 13 November 2021 17:47 wib

Pemerintah Diminta Fokus Produksi Vaksin Merah Putih, Bukan Vaksin Asing

Anggota Komisi VII DPR RI dari Fraksi PKS Mulyanto menyambut baik prosesi serah terima bibit (seed) vaksin Merah Putih dari Universitas Airlangga kepada PT. Biotis Pharmaceuticals. more →

Sabtu, 13 November 2021 10:27 wib

Salahi Prosedur, Pakar Hukum Tata Negara Minta KPK Hentikan Penyelidikan Formula E

Pakar Hukum Tata Negara, Margarito Kamis, meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghentikan penyelidikan laporan dugaan korupsi ajag balap mobil listrik Formula E di DKI Jakarta. more →

Kamis, 11 November 2021 22:10 wib

Polemik Permendikbudristek Kekerasan Seksual, Politisi PKS: Moralitas Bangsa Dipertaruhkan

Anggota komisi VIII DPR RI dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera Iskan Qolba Lubis menyayangkan adanya Peraturan Mendikbud Ristek (Permendikbud Ristek) Nomor 30 Tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) di Lingkungan Perguruan Tinggi. more →

Kamis, 11 November 2021 19:36 wib

Hadiri Ijtima Ulama MUI, Anies Tekankan Pentingnya Persatuan Bangsa

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, menyatakan kegiatan Ijtima Ulama akan menghasilkan optimalisasi fatwa untuk kemaslahatan bangsa Indonesia, kelak diikat simpulnya di Jakarta. more →

Kamis, 11 November 2021 13:21 wib

Hadapi Krisis Berlarut, Anis Matta: Semua Bisa Jadi Pahlawan dengan Semangat Berbagi

Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Rakyat Indonesia Anis Matta menilai, tiga Pahlawan Nasional ini telah memberikan kontribusi luar biasa dengan perannya masing-masing pada saat itu. Yakni HOS Tjokroaminoto, Bung Tomo dan KH Hasyim Asyari. more →

Kamis, 11 November 2021 12:13 wib

Hadiri Ijtama Ulama MUI, Mahfud MD Bicara Penerapan Syariah dalam Konteks NKRI

Menteri Kordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD mengatakan, Indonesia sebagai negara Pancasila yang berketuhanan tidak memberlakukan hukum agama tertentu tetapi wajib semua pemeluk agama untuk menjalankan ajaran agamanya. more →

Selasa, 9 November 2021 22:23 wib

Politisi PKS Soroti Harga Minyak Goreng Tak Terkendali

Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi PKS, Andi Akmal Pasluddin, sangat menyayangkan bahwa negara Indonesia sebagai produsen CPO dimana banyak sekali perkebunan kelapa sawit yang tersebar di Indonesia, akan tetapi harga minyak goreng dalam negeri dikendalikan harga dari luar negeri. more →

Selasa, 9 November 2021 20:57 wib

Permendikbudristek Nomor 30/ 2021 Tak Sesuai Norma Hukum di Indonesia

Wakil Ketua Komisi X DPR RI dari Fraksi PKS, Abdul Fikri Faqih menilai, ketentuan tentang persetujuan seksual yang tercantum dalam Permendikbudristek Nomor 30/ 2021, tidak dikenal di dalam norma hukum di Indonesia. more →

Selasa, 9 November 2021 20:45 wib

Anis Matta Bersama Partai Gelora Napak Tilas Perjalanan Darat ke Jatim, Jateng, dan DIY

Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta memulai perjalanan darat, napak tilas kunjungan ke tiga provinsi, Jawa Timur (Jatim), Jawa Tengah (Jateng) dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Selasa (9/11/2021) pagi. more →

Ahad, 7 November 2021 21:47 wib

Politisi PKS: Permendikbudristek No.30 Tahun 2021 Secara Diam-diam Legalkan Seks Bebas dan LGBT

Pemerintah melalui Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi telah menerbitkan peraturan No. 30 tahun 2021 tentang pencegahan dan penanganan kekerasan seksual di lingkungan perguruan tinggi menuai kritik keras. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren