Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Opini Redaksi

Sabtu, 19 Januari 2013 12:07 wib

Habis Pesta Kemusyrikan Datanglah Banjir

Tak seperti menjelang tahun baru 2013 M. Semua sangat ceria. Bergembira menyambut datangnya tahun baru masehi. Rakyat begitu sangat antusias. Sarana menyambut tahun baru disediakan oleh Gubernur DKI Jokowi. more →

Rabu, 16 Januari 2013 20:24 wib

Amerika Serikat Mengutuk Presiden Mesir Mohammad Mursi

Pemerintah Amerika Serikat sangat geram terhadap Presiden Mohammad Mursi, dan membuat pernyataan yang sangat keras, melalui Juru Bicara Gedung Putih, Jay Carney, Amerika Serikat mengutuk Presiden Mohammad Mursi. more →

Senin, 14 Januari 2013 22:18 wib

Apakah Rakyat Masih Mempunyai Syahwat Terhadap Partai Politik?

Apakah masih mempunyai nafsu syahwat dengan partai politik? Selama reformasi rakyat disuguhi drama yang sangat memuakkan oleh partai politik. Drama yang sangat penuh dengan "dusta", dan tidak adanya komitmen yang serius terhadap rakyat. more →

Ahad, 13 Januari 2013 19:18 wib

Fatwa MUI DKI Jakarta Cenderung Mengerdilkan Umat Islam?

Bermutukah fatwa MUI DKI yang melarang tabligh akbar di jalan umum? Sekjen MUI DKI Jakarta KH Samsul Maarif, yang memberi penegasan kepada Wakil Gubernur DKI Ahok, yang menyatakan MUI DKI telah mengelurkan fatwa yang melarang tabligh akbar di jalan umum. more →

Kamis, 10 Januari 2013 09:23 wib

Presiden SBY Akan Mengeluarkan Inpres Penegakkan Keamanan

Di tengah-tengah keresahan yang luas, dikalangan umat Islam, akibat tindakan Densus 88, yang melakukan tindakan repressif terhadap para terduga teroris, dan telah banyak aktivis Islam, tewas akibat ditembak Densus 88, justeru sekarang Presiden SBY akan mengeluarkan Inpres (Instruksi Presiden0, yang akan dikeluarkan di akhir Januari nanti. more →

Senin, 7 Januari 2013 09:33 wib

Sanggupkah Jamaah Ikhwan Mengelola Mesir?

Pertanyaan yang sangat mendasar kepada Jamaah Ikhwan, yang didirikan oleh Hasan al-Banna, sejak tahun 1928, dan selama hampir seratus tahun, menjadi sebuah gerakan bawah tanah (underground), dan sekarang harus mengelola negara. Sanggupkah Jamaah Ikhwan mengelola negara, dan menyelamatkan Mesir dari bencana? more →

Sabtu, 5 Januari 2013 13:30 wib

Di Indonesia Konon Iblispun Minta Pensiun?

Seorang teman, mungkin sudah kehilangan argumentasi lagi, ketika menghadapi berbagai kedurhakaan dan kemaksiatan, sampai-sampai membaut plesetan, "Iblis pun di Indonesia minta pensiun kepada tuhan", cetusnya. Manusia yang berbuat terkutuk, tapi yang disalahkan iblis. more →

Rabu, 2 Januari 2013 10:26 wib

Umat Ini Tidak Memiliki Furqon dan Hidupnya Talbiz

Peristiwa perayaan tahun baru 2013 masehi, memberikan cerminan umat ini, tidak memiliki furqon (pembeda) dan talbiz (campur antara haq dan bathil). Dengan guyuran hujan mereka tetap pergi ke panggung yang sudah disiapkan oleh Gubernur DKI Jokowi. Sepanjang Jalan Thamrin, Buderan HI, sampai Jalan Sudirman, masyarakt Jakarta tumpel blek, ke arena hiburan itu. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News
D A M A I

D A M A I

Kamis, 16 Jan 2025 07:56

Ragu Sujud yang Kedua, Harus Sujud Lagi?

Ragu Sujud yang Kedua, Harus Sujud Lagi?

Rabu, 15 Jan 2025 15:25


MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren