Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Muslimah

Senin, 18 Mei 2020 18:42 wib

Cara Wanita Haid Dapatkan Lailatul Qadar

Karenanya, hendaknya wanita haid bersungguh-sungguh di malam-malam sepuluh hari terakhir dari Ramadhan ini, khususnya di malam-malam ganjilnya dengan memperbanyak zikir, istighfar, shalawat, doa, dan membaca Al-Qur'an dari hafalan. more →

Ahad, 17 Mei 2020 00:03 wib

Inilah 5 Aktivitas saat Haid dan Nifas di 10 Hari Terakhir Ramadan

Boleh gak ya kita sedih karena haid atau nifas itu datang? Haid dan nifas termasuk qadha dari Allah. Itu sudah fitrah yang Allah beri bagi kita makhluk Allah yang istimewa, wanita. Hanya wanita yang diberi Allah sesuatu spesial dengan haid dan nifas. more →

Rabu, 13 Mei 2020 22:23 wib

Inilah 4 Langkah Memupuk Kesabaran di Tengah Wabah

Wabah pandemi covid-19 rupanya masih betah berlama-lama. Buktinya, jadwal belajar di rumah anak-anak terus diperpanjang. Tentu, ini memberikan dampak signifikan, bukan hanya dari sisi kebutuhan logistik keluarga yang meningkat. Namun, juga berdampak terhadap emosional keluarga, khususnya bagi seorang Ibu. more →

Rabu, 13 Mei 2020 16:50 wib

Ibu Tangguh di Tengah Pandemi

INDONESIA pertama kali mengkonfirmasi terdapat kasus COVID-19 pada Senin 2 Maret 2020. Saat itu, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumumkan ada dua orang Indonesia positif terjangkit virus Corona yakni perempuan berusia 31 tahun dan ibu berusia 64 tahun.(detiknews,26/4/2020). more →

Selasa, 12 Mei 2020 22:11 wib

Inilah 4 Persiapan Berburu Lailatul Qodar bersama Keluarga

Untuk mendapatkan yang begitu berharga tentu saja kita harus merencanakan dengan matang. Sebagaimana pepatah mengatakan, tidak merencanakan kesuksesan sama dengan merencanakan kegagalan. Sungguh rugi jika kesempatan emas ini berlalu begitu saja. more →

Sabtu, 9 Mei 2020 22:15 wib

Laki-laki sebagai Imam, Bersinergi bukan Bertukar Peran

Shalat wajib serta tarawih yang dilakukan di rumah tentu menjadi kebiasaan baru bagi para bapak-bapak. Mereka mau tidak mau harus menjadi imam bagi keluarganya. Tidak peduli bisa atau tidak, para lelaki tiba-tiba menjadi imam dadakan di rumahnya. Menjadi pemimpin shalat bagi istri serta anak-anaknya. more →

Jum'at, 8 Mei 2020 13:43 wib

Ramadan pada Masa Pandemi, Motivasi Taqwa untuk Ananda

MOMEN Ramadhan kali ini berbeda, yang tidak seperti tahun yang lalu. Rindu berbuka bersama, rindu majelis ilmu, rindu taraweh bersama, itulah yang kita rasakan sekarang. Wabah membuat jarak antar masyarakat dengan adanya anjuran social distancing. Anjuran stay at home membawa hikmah, membuat anggota keluarga menjadi intens pertemuannya. Masa masa yang sulit bagi para orang tua untuk bisa tetap strong menghadapi keadaan ini dengan tetap membimbing anak anak di rumah belajar dengan sistim daring. more →

Kamis, 7 Mei 2020 21:47 wib

Ibu, Sosok yang Menghidupkan Berkah di Tengah Wabah?

Ramadhan tahun ini istimewa karena kita ada di tengah wabah. Banyak kemeriahan khas Ramadhan ditinggalkan. Ketika semua penghuni rumah tenang di dalamnya, berputar waktu dari sahur hingga buka, ada satu sosok yang menjadi tumpuan, manajer utama semua aktivitas di rumah. more →

Kamis, 30 April 2020 22:15 wib

Tiga Langkah agar Ananda Patuh dan Disiplin saat Ramadan

Dibangunkan Shalat Subuh susah. Habis shalat Subuh tidur lagi. Mandinya entar siangan, sorenya kemagriban. Disuruh Murojaah bilang lelah tapi nonton TV tak pernah jengah. Tambahan ayat pun payah, bawaannya leyeh-leyeh. Apalagi bantu-bantu kerjaan rumah, jawabnya ogah. more →

Selasa, 28 April 2020 04:59 wib

Mereguk Untung Saat Stay at Home

RAMADHAN 2020 sangat terasa berbeda. Sebab, di tahun ini kita beribadah di tengah pandemi. Social dan physical distancing masih diberlakukan selama wabah belum berakhir. Masjid-masjid tak lagi ramai dengan hiruk pikuk ngabuburit dan salat tarawih. Jalanan juga tak seramai orang lalu lalang mencari menu takjil dan berbuka puasa. Stay at home atau di rumah saja adalah salah satu upaya mencegah penyebaran virus corona. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren