Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Jum'at, 4 November 2016 11:08 wib

Video Habib Rizieq: Aksi 411 Bukan Aksi Anti Cina, Anti Kristen, Atau Anti Kebhinekaan. Tapi...

Ini anti ketidakadilan dan anti penistaan agama,? tegas Habib Rizieq dalam konferensi pers more →

Kamis, 3 November 2016 23:30 wib

LUIS Minta Kapolda Jateng Segera Proses Hukum Perusak Al-Quran di Solo

Seorang warga keturunan Tionghoa di Surakarta, Jawa Tengah berinisial AH, kedapatan merobek-robek al-Quran saat cekcok dengan seorang wanita berinisial FD alias Fafa. more →

Kamis, 3 November 2016 22:41 wib

PB HMI: 4 Nopember Momen Konsolidasi dan Persatuan Umat

Indonesia sedang berada pada situasi yang sangat memanas jelang 4 november 2016. Pernyataan Basuki Tjahja Purnama (Ahok) yang berkaitan dengan surah al-Maidah ayat 51 telah memicu sikap umat Islam di Indonesia. more →

Kamis, 3 November 2016 22:08 wib

Ikuti Aksi Bela Islam, 150 Aktifis Islam Solo Berangkat ke Jakarta

Dewan Syariah Kota Surakarta (DSKS) memberangkatkan 150 orang aktivis muslim sebagai bentuk dukungan pada aksi Bela Islam di Jakarta 4 November 2016. Para aktivis diberangkatkan dari kantor DSKS Kamis (3/11/2016) pukul 13.00 WIB dengan tujuan Masjid Istiqlal Jakarta. more →

Kamis, 3 November 2016 21:40 wib

Zeng Wei Jian: Umat Islam Indonesia Sangat Toleran

Aktivis Sosial, Zeng Wei Jian menilai umat Islam di Indonesia sudah sangat toleran. Namun, menurutnya, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok sudah keterlaluan. more →

Kamis, 3 November 2016 21:17 wib

MUI Kebon Jeruk: Warga Tolak Kunjungan Ahok karena Pelecehan al-Quran

Majelis Ulama Indonesia (MUI) tingkat Kecamatan Kebon Jeruk menilai unjuk rasa warga menolak kunjungan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok pada Rabu (2/11/2016) di Rawa Belong adalah reaksi atas sikap Ahok sendiri. more →

Kamis, 3 November 2016 11:20 wib

Ust Yusuf Mansyur Sumbang 10 Truk Air Mineral untuk Aksi Bela Islam II

Ustadz Haikal Hasan menyampaikan bahwa Ustadz Yusuf Mansyur akan menyumbang 1 juta botol air mineral atau sekitar 10 truk untuk acara 'Aksi Bela Islam II' di Istana Negara, Jumat 4 November 2016 more →

Selasa, 1 November 2016 15:30 wib

Usai Bertemu Jokowi, Ketua MUI Imbau Demo 4 November Harus Santun

Ketum MUI Maruf Amin mengatakan, para ulama sepakat dengan Presiden Jokowi bahwa unjuk rasa yang dilakukan nanti harus tertib dan santun. more →

Senin, 31 Oktober 2016 23:23 wib

Tuntut Keadilan, Kembalikan Al-Qur'an sebagai Spirit Perjuangan

Untuk itulah kepada bapak Presiden, Kapolri hari ini kami hadir meneruskan cita-cita para mujahid, meneruskan cita-cita para pejuang kita bahwa negeri ini more →

Senin, 31 Oktober 2016 22:37 wib

Isu Eksodus Warga Keturunan Tionghoa, Ustadz Bachtiar Nasir: Ini karena Kelakuan Gubernur DKI

Menjelang aksi Bela Islam jilid II pada 4 Nopember mendatang beredar pesan berantai di media sosial informasi rencana eksodus warga keturunan Tionghoa ke luar Jakarta bahkan luar negeri. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren