Kamis, 1 Desember 2016 14:26 wib

Berbagai upaya mencegah umat muslim Solo bergabung dengan Aksi Bela Islam III di Ibukota Jakarta sangat masif.
more →
Kamis, 1 Desember 2016 07:27 wib

Sederhana caranya kalau kita ingin akur. Satu, Saya aman bagimu. Dua, saya menyenangkan bagimu. Tiga, Saya bermanfaat bagimu
more →
Kamis, 1 Desember 2016 07:15 wib

Aksi heroik massa Islam Ciamis yang berjalan kaki menuju Jakarta guna mengikuti Aksi Bela Islam III mengundang haru dan simpati para netizen.
more →
Rabu, 30 November 2016 23:30 wib

Massa ada yang merebahkan diri denga tidur, duduk-duduk santai sambil mengobrol, ada yang saling memijat, makan, minum. Sementara bantuan berupa makanan, minuman
more →
Rabu, 30 November 2016 20:31 wib

Forum Gerakan Kader Muda Persatuan Islam/Persis (FGKM-PI) menegaskan akan menurunkan puluhan ribu kader untuk Aksi Bela Islam Jilid 3 pada Jumat, 2 Desember 2016 di Jakarta.
more →
Rabu, 30 November 2016 12:56 wib

Sesuai hasil musyawarah Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Majelis Ulama Indonesia (GNPF MUI) Bogor Raya, diputuskan bahwa sebagian masyarakat Muslim Bogor akan melakukan longmarch berjalan kaki dari Gedung MUI Kota Bogor menuju Monas Jakarta untuk mengikuti Aksi Bela Islam III pada 2 Desember 2016.
more →
Rabu, 30 November 2016 11:27 wib

DR. Ir. Lukmanul Hakim, Msi secara aklamasi terpilih sebagai Ketua Umum Al Ittihadiyah masa khidmat 2016-2021, pada muktamar ke 19 organisasi Islam tersebut yang berlangsung pada 28-29 November 2016 di Puncak Bogor Jawa Barat.
more →
Rabu, 30 November 2016 10:41 wib

Salah satu agenda Aksi Bela Islam III pada 2 Desember lusa adalah shalat Jumat berjamaah di lapangan Monas, Jakarta.
more →
Rabu, 30 November 2016 09:42 wib

Ratusan peserta aksi jalan kaki dari Ciamis pada Rabu (30/11/2016) dini hari telah masuk di wilayah Bandung, lapor Islamic News Agency (INA).
more →
Rabu, 30 November 2016 09:09 wib

Dewan Syariah Kota Surakarta (DSKS) memastikan akan hadir dalam Aksi Bela Islam jilid III, 2 Desember 2016 di Jakarta. Tak hanya itu Dewan Syariah Kota Surakarta (DSKS) juga akan memberangkatkan sekitar 25 bus pada aksi di Jakarta 2 Desember 2016.
more →