Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Sabtu, 31 Desember 2016 06:14 wib

PBNU Rilis Daftar Situs Islam Radikal Anti-NKRI dan Anti-Pemerintah yang Perlu Diwaspadai?

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) melalui tim Cyber NU dan LTNNU merilis daftar media Islam yang dinilai radikal. more →

Jum'at, 30 Desember 2016 22:09 wib

LPPOM MUI Pastikan Empat Produk Ini Bebas dari Kandungan Babi

Pada media sosial beredar isu adanya sejumlah produk yang bersertifikat halal Majelis Ulama Indonesia (MUI) tapi mengandung babi. more →

Jum'at, 30 Desember 2016 08:17 wib

Peneliti: Teman FPI Makin Banyak Setelah Kasus Penistaan Agama Ahok

Peneliti sekaligus pemilik Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC), Saiful Mujani mengatakan, kasus penistaan agama yang menyeret Gubernur DKI Jakarta non-aktif Basuki T Purnama alias Ahok memberikan keuntungan bagi Front Pembela Islam (FPI) dan rival Ahok di Pilgub DKI. Saiful menilai, FPI mendapatkan banyak teman untuk memperkuat sentimennya terhadap Ahok. more →

Jum'at, 30 Desember 2016 07:48 wib

Dahnil: Jaminan Penangguhan Penahanan Wartawan Panjimas Bagian Pembelaan terhadap Mustadh'afin

Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah, Dahnil Anzar Simanjuntak menjelaskan bahwa tindakannya memberikan jaminan penangguhan penahanan bagi wartawan panjimas.com, Ranu Muda Adi Nugroho yang ditahan karena meliput penggerebekan cafe mesum Social Kitchen, didasari semangat membela kaum Mustadh'afin atau yang ditindas. more →

Jum'at, 30 Desember 2016 07:10 wib

Mari Berdayakan Petani Muallaf Kuningan

Nenek Khatijah (74 tahun), tampak senang menerima paket sembkao plus selembar mukena dan sebuah mushaf Al Quran. more →

Jum'at, 30 Desember 2016 06:04 wib

Bima Masih Butuh Kepedulian

Jumat (23/12), kaum lelaki Kota Bima bersiap menunaikan sholat Jumat. Sedang kaum ibu dan wanita membersihkan jejak banjir bandang sehari sebelumnya yang melanda hampir seluruh wilayah kota. more →

Kamis, 29 Desember 2016 17:00 wib

[VIDEO] Murid Dr Zakir Naik Kagumi Umat Islam di Indonesia, Meski Mayoritas Tapi Tidak Menindas

Presiden Islamic Propagation Society International (IPSI) Kamarudin Abdullah mengaku kagum dengan potensi umat Islam di Indonesia. more →

Kamis, 29 Desember 2016 15:20 wib

Catatan Akhir Tahun 2016, Pemuda Muhammadiyah: Negara Belum Berpihak Pada Mustadh'afin

Menyambut pergantian tahun, Pimpinan Pusat (PP) Pemuda Muhammadiyah menggelar kajian bertema "Catatan Akhir Tahun 2016: Membela Mustadh'afin". more →

Kamis, 29 Desember 2016 06:37 wib

Habib Rizieq Difitnah Nistakan Agama, KH Ma'ruf Amin: Bisa Jadi Hanya Menjelaskan, Bukan Menista

Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) pusat, KH Ma'ruf Amin menanggapi pelaporan kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq. more →

Rabu, 28 Desember 2016 16:04 wib

Ahli Hukum MUI: Ahok Sulit Bebas dari Ancaman Pidana

Ahli hukum Dewan Pimpinan MUI, Dr H. Abdul Chair Ramadhan, SH, MH mengatakan bahwa sidang putusan sela kasus dugaan penistaan agama oleh Gubernur DKI Jakarta non-aktiv Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok pada Selasa, 27 Desember 2016, telah sesuai dengan hukum acara pidana. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren