Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Senin, 4 September 2017 23:58 wib

Kebiadaban pada Suku Rohingya, Bidgar Dakwah Persis: Umat Islam Harus Bangkit Menolak Kebiadabannya

"Karena Islam adalah agama yang damai, maka segala bentuk kezhaliman dan penganiayaan akan menjadi musuh Islam dan umat Islam," katanya kepada voa-islam.com more →

Senin, 4 September 2017 21:46 wib

Akmal ITJ: Umat Islam Harus Bangga Menjadi Penerus Risalah Tauhid

Meski kisah penyembelihan juga diakui oleh Yahudi dan Nasrani, dengan sejumlah perbedaan detilnya, namun umat Muslim-lah yang meneruskan sunnah Nabi Ibrahim as more →

Senin, 4 September 2017 18:00 wib

Idul Adha adalah Syiar Islam tentang Kedamaian

Idul Adha adalah Syiar tentang Islam yang damai dan selalu menawarkan kedamaian dalam ajarannya seperti tercermin dalam ibadah haji dan qurban," katanya kepada voa-islam.com more →

Senin, 4 September 2017 13:57 wib

MUI Jateng: Tinjau Keanggotaan Myanmar di ASEAN

Minggu ini, saat umat Islam merayakan Idul Adha 1438 Hijriyah dan penyembelihan hewan kurban sebagai bentuk keimanan, ketakwaan, dan kepedulian sosial, mendadak hati kita tersentak, teriris-iris, dan tercabik-cabik oleh berita pembakaran, pembantaian hingga pembunuhan yang teramat sadis, brutal dan kejam yang dilakukan militer Myanmar terhadap warga muslim Rohingnya di wilayah Arakan, Rakhine, Myanmar. Demikian disampaikan Wakil Ketua Umum MUI Jateng, Prof Dr H Ahmad Rofiq MA, Semarang (2/9/2017). more →

Senin, 4 September 2017 13:55 wib

Kutuk Genosida Rohingya, KSPI Persiapkan Aksi

Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) mengutuk pembantaian terhadap warga Rohingya yang melibatkan militer Myanmar. more →

Senin, 4 September 2017 13:42 wib

(Video) Fahira Idris: Presiden Belum Maksimal Bantu Muslim Rohingya

Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Fahira Idris mendesak pemerintah untuk segera melakukan tindakan terhadap apa yang terjadi kepada Muslim Rohingya di Myanmar. more →

Ahad, 3 September 2017 19:47 wib

Perhimpunan Al-Irsyad: Cabut Nobel Aung San Suu Kyi!

Genosida terhadap Muslim Rohingya oleh militer Myanmar di Arakan, telah banyak menuai perhatian serta kecaman publik internasional terhadap pemerintah Myanmar. Di Indonesia sendiri, dukungan terhadap etnis Rohingya terus mengalir tanpa henti. Menyikapi peristiwa tersebut, Ketua Umum DPP Perhimpunan Al-Irsyad, dr. Basyir Syawie. Dia menegaskan bahwa hal tersebut merupakan tragedi kemanusiaan yang luar biasa dan sangat menyakitkan hati umat Islam. more →

Ahad, 3 September 2017 19:42 wib

Genosida Rohingya, Wahdah Islamiyah Serukan Jihad Kemanusiaan

Dewan Pimpinan Pusat Wahdah Islamiyah mengutuk keras atas segala tindakan zalim militer Myanmat terhadap etnis Muslim Rohingya di Arakan, Myanmar. more →

Ahad, 3 September 2017 09:57 wib

Menag: Myanmar Harus Hormati Hak Kemanusiaan Warga Rohingya

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mendesak Pemerintah Myanmar untuk menghormati hak kemanusiaan warga Rohingya. Pernyataan ini diungkapkan Menag menyusul kembali terjadinya tindak kekerasan yang dilakukan militer Myanmar di Rakhine kepada umat Muslim Rohingya. more →

Ahad, 3 September 2017 09:54 wib

Genosida Rohingya, PULDAPII Minta Jokowi Tindak Tegas Myanmar

Ketua Dewan Pembina Perkumpulan Lembaga Dakwah dan Pendidikan Islam Indonesia (PULDAPII), Ustadz Yusuf Utsman Baisa, Lc menegaskan aksi keji Pemerintah Myanmar terhadap Muslim Rohingya tidak dapat dibenarkan, karens bertentangan dengan kemanusiaan. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren