Sabtu, 30 Maret 2013 07:22 wib

Kondisi Ambon yang cukup kondusif akhir-akhir ini rupanya membuat pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab merasa tidak nyaman. Hal tersebut nampak nyata dengan adanya upaya provokasi dan ada adu domba untuk memprovokasi antara komunitas Islam dan Kristen di kota Ambon.
more →
Sabtu, 30 Maret 2013 06:42 wib

Akhirnya, TNI AD membentuk tim investigasi terkait dengan penyerangan di Lembaga Pemasyarakatan Cebongan, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Menurut dia, tim dibentuk atas dasar dugaan keterlibatan anggota TNI AD dalam peristiwa yang menewaskan empat tahanan itu.
more →
Jum'at, 29 Maret 2013 17:54 wib

Ketua MUI Pusat KH. Ma?ruf Amin minta RUU Ormas untuk disempurnakan. RUU itu jangan sampai menjurus pada tindakan represif penguasa, juga jangan sampai menjadi liberal. MUI sendiri telah melakukan pertemuan dengan sejumlah pimpinan ormas Islam di Kantor MUI Pusat belum lama ini untuk menyikapi RUU Ormas..
more →
Jum'at, 29 Maret 2013 16:56 wib

Berbeda dengan Wakil Sekjen PBNU Sulton Fatoni, Ketua PBNU Imam Aziz di Sleman, Senin (25/3), mengatakan RUU itu awalnya dibuat untuk menghormati hak asasi manusia dalam kebebasan berserikat dan berorganisasi. Dia menegaskan, NU sudah menolak terhadap RUU tersebut. Bahasa halusnya menunda, namun intinya sama, kita juga menolak.
more →
Jum'at, 29 Maret 2013 09:29 wib

Menyikapi teror penyerangan bersenjata terhadap kasus Lapas Cebongan, Sleman, Yogyakarta, Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof. Dr. H.M. Din Syamsuddin, MA, mendesak Presiden SBY jangan hanya mengeluarkan pernyataan yang diulang-ulang tanpa tindakan nyata.
more →
Jum'at, 29 Maret 2013 05:53 wib

PP Muhammadiyah menggelar konferensi pers terkait RUU Ormas yang dalam waktu dekat akan disahkan. Dalam rilis tersebut, Muhammadiyah mendesak DPR RI agar segera menghentikan proses pembuatan RUU Ormas.
more →
Jum'at, 29 Maret 2013 05:00 wib

Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof. Dr. H.M. Din Syamsuddin, MA, menegaskan agar jangan membuka luka lama di masa Orde Baru, terkait RUU Ormas yang mengarah pada asas tunggal Pancasila.
more →
Jum'at, 29 Maret 2013 02:58 wib

Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof. Dr. H.M. Din Syamsuddin, MA, mengungkapkan bahwa RUU Ormas yang dalam waktu dekat akan disahkan DPR mengancam eksistensi lembaga zakat.
more →
Kamis, 28 Maret 2013 19:19 wib

PP Muhammadiyah menolak RUU Ormas yang dinilai banyak terdapat kerancuan nalar bahkan represif. Untuk itu Muhammadiyah mendesak DPR menghentikan proses pembuatan Undang Undang Ormas.
more →
Kamis, 28 Maret 2013 18:51 wib

Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof. Dr. H.M. Din Syamsuddin, MA, menilai RUU Ormas yang akan disahkan pada bulan April 2013 mendatang penuh dengan kerancuan nalar yang cukup serius.
more →