Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Ibadah

Jum'at, 17 Desember 2021 19:10 wib

Sabtu - Senin Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Jumadil Ula 1443 H

Sesungguhnya hari-hari seorang muslim adalah kesempatan ibadah. Saat datang waktu dengan keutamaan amal di dalamnya, dirinya semakin semangat menjalankan ketaatan kepada Rabb-Nya. Di antara di hari-hari putih (ayyamul bidh) di pertengahan bulan hijriyah maka dirinya semakin semangat mengerjakan shiyam berikut amal-amal shalih penyempurnanya. more →

Rabu, 17 November 2021 19:06 wib

Kamis – Sabtu Ini, Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Rabi’ul Akhir 1443 H

Pada bulan ini, Rabi’ul Akhir 1443 Hijriyah, puasa Ayyamul Bidh jatuh pada hari Kamis, Jum’at, dan Sabtu yang bertepatan tanggal 18, 19, 20 November 2021 M. more →

Selasa, 19 Oktober 2021 17:14 wib

Rabu – Jum’at Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Rabi’ul Awal 1443 H.

Berpuasa tiga hari setiap bulan disunnahkan dan nilainya terhitung seperti puasa dahr (setahun), karena satu amal shalih dalam Islam diganjar sepuluh kali lipat. Dan disunnahkan melaksanakan puasa tiga hari setiap bulan ini pada Ayyamul Bidh (hari-hari putih), yaitu tanggal 13, 14, dan 15 dari bulan Hijriyah. more →

Kamis, 14 Oktober 2021 16:05 wib

Setiap Langkah Terhitung Pahala Puasa dan Tahajjud Setahun

Kemudian ia lebih pagi pergi ke masjid dan ini menjadi salah satu syarat diperolehnya keutamaan besar “maka dari setiap langkah yang ditempuhnya dia akan mendapatkan pahala puasa dan qiyamulail setahun." Di mana pahala dan keutaman ini hampir menyerupai Lailatul Qadar, namun diperoleh dengan amal yang lebih sedikit dan ringan. more →

Kamis, 30 September 2021 15:00 wib

Hikmah Anjuran Banyak Bershalawat di Hari Jum’at

Allah telah sediakan keutamaan besar di hari Jum’at untuk umat ini seperti pahala besar ibadah, ampunan dosa, dan waktu ijabah doa. Semua keutamaan ini diketahui dan diraih melalui Rasulullah. Sebagai bentuk syukur dan menunaikan haknya maka kita memperbanyak shalawat dan salam atas beliau di hari ini. more →

Ahad, 19 September 2021 14:30 wib

Senin – Rabu, Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Shafar 1443 H

Dan disunnahkan melaksanakan puasa tiga hari setiap bulan ini pada Ayyamul Bidh (hari-hari putih), yaitu tanggal 13, 14, dan 15 dari bulan Hijriyah. Pada bulan ini, Shafar 1443 Hijriyah, puasa Ayyamul Bidh jatuh pada hari Senin, Selasa, dan Rabu yang bertepatan tanggal 20, 21, 22 September 2021 M. more →

Kamis, 9 September 2021 12:04 wib

Larangan Keras Menoleh Dalam Shalat

Ketika seseorang mengerjakan shalat ia sedang menghadap kepada Allah dan bermunajat kepada-Nya. Hendaknya ia merasakan kehadiran Allah di hadapannya. Ia hadirkan ketundukan fisik dan kekhusyu hati di shalatnya. Janganlah ia berpaling dari Allah more →

Kamis, 26 Agutus 2021 23:11 wib

Taubat, Tidak Harus dengan Shalat Taubat

Sekali lagi, bertaubatan seorang hamba tidak harus dengan mengerjakan shalat taubat ini. Bahkan sejumlah ulama masih memperdebatkan penetapan jenis shalat ini. Karenanya, para ulama tidak memasukkan shalat taubat ini sebagai syarat taubat. more →

Rabu, 25 Agutus 2021 14:11 wib

Tiga Permisalan ‘Jual Beli’ Buruk dalam Surat Al Baqarah

Lisan mereka keji, mengejek orang-orang beriman sebagai orang yang kurang akal (bodoh). Konteks sekarang acapkali ejekan tersebut terdengar dengan kata-kata kadrun, kolot, kampungan, dan sebagainya. Karakteristik munafik terakhir adalah bermuka dua. more →

Selasa, 17 Agutus 2021 13:57 wib

Rabu – Kamis, Jadwal Puasa Tasu’a dan ‘Asyura 1443 H.

Tasu’a sebutan untuk hari kesembilan Muharram. Sedangkan ‘Asyura adalah sebutan untuk hari kesepuluhnya. Disunnahkan berpuasa di dua hari ini berdasarkan amalan dan sabda Nabi Shallallahu 'Alaihi Wasallam. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren