Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Ibadah

Senin, 19 April 2021 11:17 wib

Syaikh Bin Bazz: Qunut Witir Boleh Setiap Malam

Syaikh Abdul Azin bin Bazz rahimahullah berpendapat bahwa doa qunut di shalat witir boleh dikerjakan setiap malam. Bahkan ulama yang telah wafat pada 1999 M. menyatakan hal itu termasuk sunnah. more →

Ahad, 11 April 2021 22:00 wib

Bersyukur Mendapati Ramadhan Tahun 1442 H, Ini Alasannya!

Sesungguhnya mendapati Ramadhan merupakan nikmat yang sangat agung dari Allah kepada seorang hamba. Dengannya, dia bisa menghasilkan ketaatan dan amal ibadah yang sangat banyak. Lebih-lebih, pahala ibadah dan ketaatan dilipatgandakan lebih banyak daripada di bulan-bulan selainnya. more →

Kamis, 18 Maret 2021 15:00 wib

Teladani Nabi, Perbanyak Puasa di Bulan Sya’ban

Di antara rahasia kenapa Nabi Shallallahu 'Alaihi Wasallam banyak berpuasa di bulan Sya’ban adalah karena puasa Sya’ban adalah ibarat ibadah rawatib (ibadah sunnah yang mengiringi ibadah wajib). more →

Selasa, 16 Maret 2021 14:25 wib

Mewaspadai Khusyu’ Palsu

Berbeda dengan khusyu’ munafiq, maka semua anggota tubuhnya kelihatan dibuat-buat dan dipaksakan agar terlihat khusyu’. Sedangkan hatinya tidak demikian keadaannya. more →

Kamis, 4 Maret 2021 19:08 wib

Keutamaan Silaturahim Hari Jum’at

Namun, menjaga amal rutin harian dan meningkatkanya di hari Jum’at sangat di anjurkan, seperti sedekah, ziarah, silaturahim, dan selainnya. Maka berharap amal yang dicintai Allah dan Rasulnya ini bertambah besar pahalanya ketika dikerjakan di waktu mulia. more →

Kamis, 25 Februari 2021 22:26 wib

Hari Jum’at Tiba, Rasulullah Menunggu Shalawat Kita!

Di antara amal istimewa di hari Jum’at adalah memperbanyak shalawat atas Rasulillah. Beliau memerintahkan kepada kita, umatnya, untuk memperbanyak shalawat atasnya. Seolah-oleh beliau nunggu shalawat kita, karena shalawat tersebut akan dinampakkan kepada beliau. more →

Kamis, 4 Februari 2021 17:21 wib

4 Amal Besar di Hari Jum’at, Kerjakan dengan Sungguh-sungguh!

Allah sediakan amal-amal khusus di dalamnya dengan pahala yang besar, ampunan dosa, dan terkabulnya doa-doa. Karenanya, umat yang bersyukur kepada Allah dengan hari Jum’at denganmenjadikannya sebagai hari ibadah maka akan dimuliakan dibandingkan umat-umat selainnya. more →

Kamis, 28 Januari 2021 17:00 wib

5 Kiat Meraih Khusyu’ dalam Shalat

Khusyu’ dalam shalat merupakan hidayah dari Allah. Allah anugerahkan kekhusyu’an kepada seseorang dalam shalat. Seseorang tidak mesti mendapatkannya karena dia berilmu, kaya, berpangkat, dan selainnya. more →

Kamis, 29 Oktober 2020 15:00 wib

Jum’at – Ahad: Jadwal Puasa Ayyamul Bidh, Rabiul Awwal 1442 H

Disunnahkan melaksanakan puasa tiga hari setiap bulan ini pada Ayyamul Bidh (hari-hari putih), yaitu tanggal 13, 14, dan 15 dari bulan Hijriyah. Bulan ini, Rabiul Awwal 1442 Hijriyah, puasa Ayyamul Bidh jatuh pada besok hari, Jum’at sampai Ahad (bertepatan: 30 & 31 Oktober dan 01 November 2020 M. more →

Sabtu, 19 September 2020 11:43 wib

Kekuatan Ibadah Terletak Pada Hati, Bukan Fisik!

ibadah terletak pada kekuatan hati, bukan kekuatan fisik. Karenanya, terus jaga kesehatan hati, penuhi nutrisinya, dan latih hati untuk selalu menuju kepada Allah Subhanahu wa Ta'ala. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren