Rabu, 15 Desember 2021 09:38 wib

Sebagaimana yang telah maklum bahwa dalam kehidupan dunia ini kita dikepung keburukan dan bahaya. Karenanya, sebagai seorang hamba memohon kepada Rabbanya, Allah Subhanahu wa Ta'ala, agar menjaganya dari semua bentuk keburukan, penyakit, musibah dan bala’ yang membinasakan.
more →
Selasa, 19 Oktober 2021 17:00 wib

Karenanya, lebih utama, seorang muslim mengerjakan semua amal-amal yang memiliki keutamaan. Yaitu qiratul Qur’an dan macam bentuk zikir; jika kondisinya memungkinkan. Terdapat keterangan shahih tentang bacaan (zikir) yang sangat istimewa dan benar-benar dicintai Allah dan Rasul-Nya .
more →
Selasa, 28 September 2021 14:37 wib

4 permintaan dalam doa berikkut ini sangat istimewa. Rasullah Shallallahu 'Alaihi Wasallam mengajarkannya kepada seseorang dan menyampaikan bahwa doa ini membawa kebaikan di dunia dan akhirat.
more →
Selasa, 31 Agutus 2021 16:00 wib

Kurang lebih ada 5 bacaan zikir saat ruku'. Kesemuanya memiliki landasan dalil shahih dari hadits. Hendaknya kita benar-benar menjaga sunnah ini. Kita baca bergantian. Boleh juga kita baca semuanya dalam satu ruku'.
more →
Kamis, 15 Juli 2021 15:27 wib

Islam menuntunkan cara terbaik untuk lepas dari bala’ dan musibah ini, salah satunya, dengan doa. Bersimpuh di hadapan Allah memohon agar virus corona segera sirna. Allah hilangkan wabah ini dari negeri kaum muslimin ini.
more →
Selasa, 6 Juli 2021 16:15 wib

Dalam kondisi panik akan kesehatan diri dan keluarga tidak boleh lepas dan menjauh dari Allah Ta'ala. Sejatinya, apa saja yang terjadi di muka bumi ini dengan izin Allah. Artinya terjadi dengan ilmu dan kehendak Allah Subhanahu wa Ta'ala. Karenanya, tidka tempat terbaik kita berlindung dan mencari bantuan kecuali kepada-Nya.
more →
Rabu, 5 Mei 2021 15:08 wib

Lailatul Qadar (malam kemuliaan) adalah waktu mustajabah. Dianjurkan membanyak doa pada malam yang agung itu. Yaitu doa yang mengandung kebaikan dunia dan akhirat. Khususnya doa istimewa yang diajarkan Rasulullah kepada Ummul Mukminin ini. . . .
more →
Selasa, 27 April 2021 13:53 wib

Saat berbuka silahkan berdoa sesuai hajat yang dikehendakinya. Seperti, meminta surga dan berlindung dari neraka, beristighfar (memohon ampunan), dikuatkan imannya, dilapangkan rizki dan doa-doa yang lainnya. Adapun membaca doa khusus yang disandarkan kepada . .berbuka puasa
more →
Senin, 26 April 2021 13:00 wib

''Bersedekah (pahalanya) untuk kedua orang tua yang sudah meninggal dunia adalah dibolehkan. Tidak apa-apa mengerjakannya. Tetapi, mendoakan keduanya itu lebih utama daripada bersedekah (yang pahalanya) untuk keduanya,'' Syaikh Ibnu Utsiamin.
more →
Senin, 12 April 2021 11:00 wib

Tidak ada doa khusus dari Al-Qur’an dan Sunnah saat memasuki bulan Ramadhan. Namun disunnahkan membaca doa melihat hilal. Ini berlaku untuk hilal Ramadhan dan bulan-bulan selainnya.
more →