Selasa, 13 Agutus 2019 03:32 wib
GEMA takbir Idul Adha berkumandang syahdu merasuk hingga kalbu. Pertanda hari raya yang ditunggu telah tiba.Hari Raya Idul Adha sarat akan makna dan kaya hikmah. Ada banyak pelajaran yang bisa dipetik dari Hari Raya Kurban ini. Hari dimana kaum muslim seluruh penjuru berkumpul melaksanakan ibadah haji di Baitullah.
more →
Selasa, 13 Agutus 2019 02:28 wib
MENTERI Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperingatkan wajib pajak bahwa mereka tak bisa lagi menghindarkan diri dari kewajibannya. Ditjen Pajak kini bisa mengendus harta sekalipun disembunyikan.
more →
Selasa, 13 Agutus 2019 00:20 wib
DEMI mendorong kesadaran wajib pajak, Direktorat Jenderal Pajak (DJP) melakukan berbagai cara. Termasuk mengeluarkan tagline bayar pajak semudah isi pulsa.Tagline itu ternyata ide dari Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati. Ide itu juga muncul dari pengalamannya pribadi saat bersama suami dan anaknya.
more →
Ahad, 11 Agutus 2019 12:56 wib
BULAN Dzulhijjah telah menyapa kita. Salah satu dari bulan haram yang ditetapkan Allah. Bulan yang memiliki banyak keutamaan. Nilai ibadah di dalamnya akan dilipatgandakan. Khususnya untuk sepuluh hari pertama.
more →
Ahad, 11 Agutus 2019 11:57 wib
SAAT ini sudah banyak para pebisnis yang sudah menikmati kesuksesan dari bisnis yang dijalankannya. Tentu hal ini bukan karena peruntungan belaka, namun kerja keras serta strategi yang tepat yang dilakukan oleh para pebisnis tersebut, sehingga mereka bisa mencapai kesuksesan dalam berbisnis.
more →
Ahad, 11 Agutus 2019 09:51 wib
BERNAMA lengkap Abd al-Rahman bin Muhammad bin Khaldun al-Hadrawi atau yang lebih dikenal dengan Ibnu Khaldun lahir di Tunis pada tahun 732 H. Abdurrahman adalah panggilan saat ia kecil sedangkan Ibnu Zaid merupakan panggilan keluarga. Memiliki gelar Waliyuddin didapatkan Ibnu Khaldun saat Ia menjabat sebagai seorang hakim (qadhi). Ibnu Khaldun dibesarkan dalam keluarga ulama dan terkemuka.
more →
Sabtu, 10 Agutus 2019 23:55 wib
GHARAR adalah “ketidakpastian”. Maksud ketidakpastian dalam transaksi muamalah adalah ada sesuatu yang ingin di sembunyikan oleh sebelah pihak dan akan menimbulkan rasa ketidak adilan serta penganiayaan kepada pihak yang lain. Dan ketidakpastian itu mengandung unsur “penipuan”. Penipuan yang dilakukan oleh satu pihak kepada pihak yang lain. Ketidakjelasan atau keraguan tentang adanya komoditas yang menjadi objek akad, ketidakjelasan akibat, dan bahaya yang mengancam antara untung dan rugi. Dalam islam Gharar adalah perkara yang dilarang dan haram hukumnya karena sangat merugikan salah satu pihak yang lain.
more →
Sabtu, 10 Agutus 2019 23:09 wib
Dengan ibadah haji, kaum muslim dahulu mendapatkan pencerahan politik dan terbangkitkan spirit perjuangan mereka. Pengaruh ideologis dan politis inilah yang menyebabkan Belanda khawatir. Karena itu, tahun 1908 Belanda pernah menegaskan bahwa melarang umat Islam berhaji akan lebih baik daripada terpaksa harus menembak mati mereka.
more →
Sabtu, 10 Agutus 2019 05:04 wib
jiwa merdeka bukan budak atau boneka. Keterikatan hanya pada Allah berarti melepas perbudakan yang lain. Merdeka jiwa. Karakter penghamba harta atau jabatan
more →
Jum'at, 9 Agutus 2019 22:55 wib
Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojuin, Pimpinan Pondok Pesantren Al-Anwar Sarang, Rembang, Maimun Zubair alias Mbah Moen dikabarkan wafat saat menunaikan ibadah haji di Makkah, Arab Saudi, Selasa (6/8).
more →