Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
11.503 views

Ramadan, Yuk Berbenah Millenials

 

Oleh:

Azrina Fauziah || Pegiat Literasi Komunitas Pena Langit

 

MARHABAN ya Ramadan. Ramadan bagi kaum muslim merupakan bulan yang spesial, sebab bulan ini berlimpah pahala dan kebaikan. Betapa mudah umat Islam meraih pahala, ketika siang kita berpuasa malamnya kita sholat terawih berjamaah, dilanjutkan tadarus al qur’an, sahur dan masih banyak kebaikan bernilai pahala seperti berbagi dengan sesama yang dapat kita lakukan.

Memang benar Ramadan tahun ini umat Islam masih diselimuti masa pandemi yang menjadikan kita mengurangi aktivitas di luar rumah. Tidak akan ada tradisi buka bersama dengan keluarga dan kawan, tidak ada terawih berjamaah, bahkan yang paling buruk ketika berlebaran kita tak dapat pulang kampung bertemu sanak saudara. Tentu semua karna mengedepankan protokol kesehatan.

Eitsss jangan sedih ya guys, meski Ramadan di tengah pandemi akan terasa berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya namun esensi tetep bisa kita nikmati bersama dengan keluarga di rumah. Belajar dari Ramadan tahun lalu, kita sudah memiliki pelajaran berharga dan gambaran Ramadan di tengah pandemi sebelumnya.

Jika biasanya kita buka bersama keluarga atau teman di luar. Kita bisa buka bersama keluarga di rumah atau buka bersama secara virtual jika sedang tak bersama, shalat terawih berjamaah di rumah bersama keluarga dengan dekorasi ruangan ala masjid untuk menyuasanakan terawih, ikut kajian online untuk mengisi agenda kita agar lebih bermanfaat, murajaah virtual bareng komunitas dan masih banyak hal positif yang bisa kita kerjakan meski di dalam rumah saja.

Hal yang tak kalah ialah Ramadan menjadi bulan momentum perjuangan maka dari itu umat Islam harus mengambil momentum spesial ini dengan memaksimalkan waktu mereka dalam segala hal. Maka Ramadan menjadi waktu bagi umat Islam bermuhasabah dan berbenah diri.

Fakta mengungkapkan bahwa umat Islam menjadi penduduk terbanyak ke 2 di dunia dan mayoritas di Indonesia, meski demikian kita masih memiliki banyak pekerjaan rumah yang perlu segera diselesaikan seperti permasalahan ekonomi, sosial, kesehatan, pendidikan bahkan tatanan kenegaraan. Umat Islam dikenal umat terbelakang, miskin, anti toleransi, radikal, teraniaya. Padahal citra buruk tadi berlawanan dengan image Islam itu sendiri.

Maka ada yang salah pada diri umat Islam, apakah ajaranya yang salah? Tentu bukan. Lalu apakah umat Islam sendiri yang belum paham dengan Islamnya? Bisa jadi. maka momentum Ramadan mari kita jadikan event muhasabah dan memperbaiki diri kita dan umat dengan lebih memperdalam Islam secara menyeluruh. Waallahu ‘alam.*

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Smart Teen lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News
IHATEC Dukung Kesiapan Penguatan Jaminan Produk Halal

IHATEC Dukung Kesiapan Penguatan Jaminan Produk Halal

Sabtu, 02 Nov 2024 08:30

Doa Terbebas Hutang & Lapang Rizki

Doa Terbebas Hutang & Lapang Rizki

Rabu, 30 Oct 2024 14:08

Miras Induk Kemaksiatan

Miras Induk Kemaksiatan

Rabu, 30 Oct 2024 10:56


MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X

Rabu, 30/10/2024 14:08

Doa Terbebas Hutang & Lapang Rizki