Kamis, 9 November 2017 05:27 wib

Pihak berwenang Arab Saudi kembali melakukan penangkapan dan membekukan lebih banyak rekening bank dalam tindakan keras pemberantasan korupsi terhadap elite usaha dan politik kerajaan, kata sumber yang mengetahui masalah tersebut, Rabu kemarin (8/11/2017).
more →
Kamis, 9 November 2017 05:22 wib

Rezim Assad menyerang wilayah Sabka, Ghouta Timur, mengakibatkan lima warga sipil tewas.
more →
Kamis, 9 November 2017 05:15 wib

Amerika Serikat menuding Iran memasok rudal yang ditembakkan pemberontak Syiah Houthi di Yaman ke arah Arab Saudi pada Juli dan AS mendesak PBB meminta pertanggung-jawaban Teheran atas pelanggaran dua resolusi Dewan Keamanan.
more →
Rabu, 8 November 2017 21:14 wib

Pemimpin Hezb-e-Islami Gulbuddin Hekmatyar mengatakan bahwa partainya siap untuk mendukung Taliban dan tuntutan mereka jika kelompok tersebut setuju untuk bergabung dalam proses perdamaian
more →
Rabu, 8 November 2017 11:00 wib

NATO akan meningkatkan jumlah tentaranya di Afghanistan yang dilanda perang, Jenderal Jens Stoltenberg mengatakan.
more →
Rabu, 8 November 2017 09:15 wib

Bank-bank Arab Saudi telah membekukan lebih dari 1.200 rekening milik individu dan perusahaan di Kerajaan tersebut sebagai bagian dari pembersihan anti-korupsi pemerintah, para bangkir dan pengacara mengatakan hari Selasa (7/11/2017) ini.
more →
Selasa, 7 November 2017 21:30 wib

Pejabat senior Hamas Mousa Abu Marzook mengatakan pada hari Senin (6/11/2017) bahwa gerakannya tidak lagi bertanggung jawab atas penduduk di Jalur Gaza,
more →
Selasa, 7 November 2017 21:05 wib

Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman secara pribadi menyuap Donald Trump dengan uang sebesar $ 1 miliar (Rp 13,5 trilyun) selama kunjungan presiden AS tersebut ke Riyadh pada bulan Mei, seorang komentator Saudi anonim, yang menggunakan akun Twitter Mujtahidd, telah mengklaim.
more →
Selasa, 7 November 2017 11:30 wib

Arab Saudi telah menuduh gerakan perlawanan Syi'ah Libanon Hizbullata mengumumkan perang melawan kerajaan tersebut.
more →
Selasa, 7 November 2017 10:00 wib

Polisi Israel telah mulai menempatkan kamera-kamera pengawas baru di Gerbang Dewan Masjid Al-Aqsa untuk memantau masuk dan keluarnya orang-orang Palestina, kantor berita Safa melaporkan dan dikutip Middle East Monitor Senin (6/11/2017).
more →