Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Kamis, 9 November 2017 05:27 wib

Arab Saudi Terus Lakukan Penangkapan Terkait Pemberantasan Korupsi

Pihak berwenang Arab Saudi kembali melakukan penangkapan dan membekukan lebih banyak rekening bank dalam tindakan keras pemberantasan korupsi terhadap elite usaha dan politik kerajaan, kata sumber yang mengetahui masalah tersebut, Rabu kemarin (8/11/2017). more →

Kamis, 9 November 2017 05:22 wib

Serangan Rezim Assad di Ghouta Timur Tewaskan 5 Warga Sipil

Rezim Assad menyerang wilayah Sabka, Ghouta Timur, mengakibatkan lima warga sipil tewas. more →

Kamis, 9 November 2017 05:15 wib

AS Desak PBB Menindak Iran Terkait Rudal dari Yaman

Amerika Serikat menuding Iran memasok rudal yang ditembakkan pemberontak Syiah Houthi di Yaman ke arah Arab Saudi pada Juli dan AS mendesak PBB meminta pertanggung-jawaban Teheran atas pelanggaran dua resolusi Dewan Keamanan. more →

Rabu, 8 November 2017 21:14 wib

Hekmatyar Siap Dukung Taliban jika Bersedia Bergabung Dalam Proses Perdamaian di Afghanistan

Pemimpin Hezb-e-Islami Gulbuddin Hekmatyar mengatakan bahwa partainya siap untuk mendukung Taliban dan tuntutan mereka jika kelompok tersebut setuju untuk bergabung dalam proses perdamaian more →

Rabu, 8 November 2017 11:00 wib

NATO Akan Tingkatkan Jumlah Tentaranya di Afghanistan

NATO akan meningkatkan jumlah tentaranya di Afghanistan yang dilanda perang, Jenderal Jens Stoltenberg mengatakan. more →

Rabu, 8 November 2017 09:15 wib

Saudi Bekukan 1200 Rekening Bank Terkait Tindakan Pembersihan Anti-Korupsi

Bank-bank Arab Saudi telah membekukan lebih dari 1.200 rekening milik individu dan perusahaan di Kerajaan tersebut sebagai bagian dari pembersihan anti-korupsi pemerintah, para bangkir dan pengacara mengatakan hari Selasa (7/11/2017) ini. more →

Selasa, 7 November 2017 21:30 wib

Hamas Tidak Lagi Bertanggung Jawab atas Penduduk di Jalur Gaza

Pejabat senior Hamas Mousa Abu Marzook mengatakan pada hari Senin (6/11/2017) bahwa gerakannya tidak lagi bertanggung jawab atas penduduk di Jalur Gaza, more →

Selasa, 7 November 2017 21:05 wib

Putra Mahkota Saudi Mohamed bin Salman Dituduh Suap Donald Trump 1 Miliar USD

Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman secara pribadi menyuap Donald Trump dengan uang sebesar $ 1 miliar (Rp 13,5 trilyun) selama kunjungan presiden AS tersebut ke Riyadh pada bulan Mei, seorang komentator Saudi anonim, yang menggunakan akun Twitter Mujtahidd, telah mengklaim. more →

Selasa, 7 November 2017 11:30 wib

Saudi Tuduh Syi'ah Hizbullata Umumkan Perang Melawan Kerajaan Tersebut

Arab Saudi telah menuduh gerakan perlawanan Syi'ah Libanon Hizbullata mengumumkan perang melawan kerajaan tersebut. more →

Selasa, 7 November 2017 10:00 wib

Israel Pasang Kamera Pengawas Baru di Gerbang Masjid Al-Aqsa

Polisi Israel telah mulai menempatkan kamera-kamera pengawas baru di Gerbang Dewan Masjid Al-Aqsa untuk memantau masuk dan keluarnya orang-orang Palestina, kantor berita Safa melaporkan dan dikutip Middle East Monitor Senin (6/11/2017). more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren