Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Jum'at, 6 April 2018 15:30 wib

Israel Ancam Akan Terus Tembaki Warga Palestina jika Dekati Pagar Perbatasan

Menteri Israel untuk urusan militer mengancam bahwa tentara Zionis akan terus menembaki warga Gaza jika mereka mendekati pagar yang memisahkan orang Israel dan Palestina. more →

Jum'at, 6 April 2018 14:12 wib

Ribuan Karyawan Google Menentang Keterlibatan Perusahan dalam Proyek Drone Militer AS

Ribuan karyawan Google, termasuk puluhan insinyur senior, telah menandatangani surat yang memprotes keterlibatan perusahaan itu dalam proyek drone militer AS, yang telah menimbulkan kekhawatiran di kalangan para ahli yang menganggap kerja sama semacam itu tidak etis. more →

Kamis, 5 April 2018 21:46 wib

Warga Palestina Kecam Keras Komentar Putra Mahkota Saudi Israel Miliki Hak Tanah Air

Warga Palestina telah mengecam keras komentar putra mahkota Saudi bahwa Israel memiliki "hak" untuk tanah air, sebuah pernyataan yang menunjukkan perubahan penting dalam posisi kerajaan pada Palestina. more →

Kamis, 5 April 2018 17:59 wib

Anggota Islamic State (IS) Posting Pernyataan Janji Setia Baru kepada Abu Bakar Al-Baghdadi

Para pejuang Islamic State (IS) telah menyatakan kembali kesetiaan mereka kepada sang pemimpin Abu Bakr al-Baghdadi, dalam apa yang diyakini sebagai janji publik pertama mereka untuk kesetiaan kepadanya sejak "kekhalifahan" nya di Suriah dan Irak runtuh tahun lalu. more →

Kamis, 5 April 2018 14:48 wib

Austria Berencana Larang Gadis Muslimah Berusia 10 Tahun ke Bawah Kenakan Jilbab

Pemerintah sayap kanan Austria pada Rabu (4/4/2018) mengungkapkan rencana untuk melarang gadis-gadis Muslim di bawah usia 10 tahun dari mengenakan jilbab. more →

Rabu, 4 April 2018 22:15 wib

Afghanistan Akhirnya Mengakui Ada Korban Sipil dalam Serangan Udara di Madrasah Taliban

Para pejabat Afghanistan mengakui bahwa serangan udara sebelumnya pada pertemuan pejuang Taliban di provinsi utara Kunduz juga telah membunuh warga sipil, termasuk anak-anak. more →

Rabu, 4 April 2018 16:30 wib

Situs Israel Diretas, Homepage Diganti Gambar Bentrokan Gaza dan Tulisan Yerusalem Ibukota Palestina

Beberapa situs Israel diretas dalam potensi serangan cyber Selasa (3/4/2018), homepage masing-masing diganti dengan foto bentrokan pekan lalu antara demonstran Palestina dan pasukan Israel di perbatasan Gaza, di bawah judul "Jerusalem adalah ibu kota Palestina." more →

Rabu, 4 April 2018 11:00 wib

Pejuang IS Lancarkan Serangan Terkoordinasi ke Pos-pos Keamanan Afghanistan di Distrik Dsarzab

Para pejuang yang berafiliasi dengan kelompok Islamic State (IS) melancarkan serangan terkoordinasi terhadap pos-pos keamanan di distrik Darzab di provinsi Jawzjan utara. more →

Rabu, 4 April 2018 09:51 wib

Islamic Development Bank Luncurkan Dana Sains Sebesar 500 Juta Dolar

Islamic Development Bank (IDB) pada hari Selasa kemarin (3/4/2018) secara resmi meluncurkan dana 500 juta dolar untuk memperkuat sains, teknologi dan inovasi di dunia Muslim. more →

Rabu, 4 April 2018 09:43 wib

Seorang Wanita Tembaki Markas Besar YouTube di California, 4 Orang Terluka

Seorang wanita menembak dan melukai setidaknya empat orang sebelum kemungkinan bunuh diri di markas besar YouTube California Selasa (3/4/2018), menurut polisi. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren