Kamis, 10 Mei 2018 21:15 wib

Irak pada hari Rabu (9/5/2018) mengumumkan bahwa mereka telah menangkap lima komandan kelompok Islamic State (IS), setelah operasi intelijen memikat para pejuang tersebut - termasuk seorang pembantu dekat pemimpin IS Abu Bakar Al-Baghdadi - di seberang perbatasan, menurut TV negara.
more →
Kamis, 10 Mei 2018 20:57 wib

Serangan udara Israel di Suriah semalam telah menewaskan sedikitnya 23 petempur, termasuk lima tentara rezim Suriah dan 18 pasukan sekutu lainnya, sebuah kelompok pemantau mengatakan Kamis (10/5/2018).
more →
Kamis, 10 Mei 2018 12:04 wib

Pengadilan di ibukota Jerman, Berlin, telah menguatkan sebuah hukum yang mencegah seorang guru Muslim mengenakan jilbab saat bekerja, menolak keluhan diskriminasi yang diajukan olehnya.
more →
Kamis, 10 Mei 2018 10:50 wib

Militer Israel melakukan serangan balasan besar-besaran terhadap sasaran-sasaran dan pangkalan militer Syi'ah Iran di Suriah pada Kamis (10/5/2018) pagi setelah pasukan Syi'ah Iran menembakkan 20 roket ke pos-pos tentara Zionis di Dataran Tinggi Golan semalam.
more →
Kamis, 10 Mei 2018 08:45 wib

Tun Dr Mahathir Mohamad akan dilantik sebagai Perdana Menteri ketujuh Malaysia hari Kamis ini di Istana Negara, New Strait Times melaporkan hari Rabu (9/5/2018).
more →
Rabu, 9 Mei 2018 22:15 wib

Israel telah memberi tenggat waktu selama dua minggu kepada direktur Human Rights Watch (HRW) untuk meninggalkan negara itu, menuduhnya mempromosikan boikot, dalam sebuah langkah yang dikatakan kelompok hak asasi itu berusaha untuk memberangus kritik.
more →
Rabu, 9 Mei 2018 22:05 wib

Yayasan Bantuan Kemanusiaan Turki (IHH) telah memasang panel energi matahari pada 5.795 rumah bambu yang dibangun untuk pengungsi Rohingya di Bangladesh.
more →
Rabu, 9 Mei 2018 21:45 wib

Lebih dari 20.000 pengungsi Suriah belajar di universitas Turki, kata seorang pejabat senior pada hari Rabu (9/5/2018).
more →
Rabu, 9 Mei 2018 16:53 wib

Seorang ilmuwan politik Amerika pada Selasa kemarin (8/5/2018) mengecam Presiden Donald Trump karena ketidakpeduliannya terhadap isu-isu yang dihadapi rakyat Palestina.
more →
Rabu, 9 Mei 2018 16:52 wib

Anggota parlemen Iran pada Rabu hari ini (9/5/2018) memprotes keputusan Presiden Amerika Serikat Donald Trump yang menarik partisipasi AS dari kesepakatan nuklir.
more →