Senin, 29 Juli 2019 21:57 wib

Iran mengecam proposal Inggris untuk misi angkatan laut yang dipimpin Eropa untuk mengawal kapal tanker di Teluk di tengah meningkatnya ketegangan atas perebutan kapal.
more →
Senin, 29 Juli 2019 21:50 wib

Korban tewas dari serangan yang menargetkan kantor calon presiden Afghanistan dan mantan kepala badan intelijen di Kabul telah meningkat menjadi setidaknya 20 orang, menurut seorang pejabat.
more →
Senin, 29 Juli 2019 21:38 wib

Seorang pria bersenjata melakukan aksi penembakan di sebuah festival makanan di negara bagian California, AS. Aksi brutal tersebut menewaskan sedikitnya tiga orang dan melukai 15 lainnya sebelum pelaku ditembak mati oleh polisi.
more →
Senin, 29 Juli 2019 20:30 wib

Setiap anak sehat berusia antara dua dan sepuluh tahun di Inggris diharapkan akan diberikan vaksin flu hidung bulan depan, sebagai bagian dari upaya pemerintah untuk melindungi warga Inggris dari penyakit tersebut.
more →
Senin, 29 Juli 2019 18:15 wib

Islamic State (IS) mungkin telah hilang di medan perang, tetapi sel-sel tidurnya masih aktif menyebarkan ideologi dan melakukan serangan terhadap pasukan pemerintah di bekas wilayahnya di timur laut Suriah.
more →
Senin, 29 Juli 2019 17:30 wib

Sebuah kapal perang Inggris yang dikirim ke Teluk untuk mengawal kapal-kapal berbendera Inggris di tengah meningkatnya ketegangan dengan Iran telah tiba di kawasan itu, kata kementerian pertahanan.
more →
Senin, 29 Juli 2019 16:48 wib

Tentara Nasional gadungan Libya (LNA) telah memutus jalur pasokan utama antara Tripoli dan Misrata, juru bicara pasukan yang dipimpin oleh komandan timur Khalifa Haftar mengklaim.
more →
Senin, 29 Juli 2019 13:06 wib

Raihan, bocah kecil usia 13 tahun ini lahir dan tinggal di Mekkah. Dia hidup bersama kedua orang tuanya dalam sebuah rumah diatas gunung.
more →
Senin, 29 Juli 2019 08:30 wib

Pengungsi Muslim Rohingya di Bangladesh telah menolak untuk kembali ke Myanmar kecuali mereka diakui sebagai kelompok etnis dengan hak dan keamanan penuh di negara asal mereka, di mana mereka telah menghadapi beberapa dekade penganiayaan.
more →
Ahad, 28 Juli 2019 21:34 wib

Sebuah koalisi militer yang dipimpin Arab Saudi-UEA yang memerangi pemberontak Syiah Houthi Yaman telah dimasukkan dalam daftar hitam untuk tahun ketiga oleh PBB atas pembunuhan dan melukai ratusan anak-anak, menurut sebuah laporan yang dilihat oleh Al Jazeera.
more →