Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Sabtu, 12 Oktober 2019 20:25 wib

Turki Rebut Kota Utama Ray Al-Ayn dari Pasukan Komunis Kurdi

Turki mengatakan pada hari Sabtu (12/10/2019) serangan militernya telah mengambil pusat Ras al-Ayn, sebuah kota perbatasan utama di timur laut Suriah, serta beberapa jalan raya utama dalam operasi lintas-perbatasannya melawan para pejuang Komunis Kurdi Suriah. more →

Sabtu, 12 Oktober 2019 20:00 wib

Hamas Luncurkan 'Perang Rahasia' Melawan Islamic State di Gaza

Hamas sedang melakukan "perang rahasia" melawan Islamic State (IS) dan kelompok-kelompok lainnya di Jalur Gaza, harian Libanon Al Akhbar melaporkan. more →

Jum'at, 11 Oktober 2019 16:35 wib

Teroris Yahudi Pembunuh Sekeluarga Palestina di Duma Tepi Barat Bersiap Masuk Tentara Israel

Yedioth Ahronoth melaporkan pada hari Kamis (10/10/2029) bahwa seorang teroris Yahudi yang berpartisipasi dalam pembunuhan anggota keluarga Dawabsheh di desa Duma, di Tepi Barat yang diduduki, saat ini berlokasi di sebuah perekrutan militer Israel dalam persiapan untuk bergabung dengan tentara Israel. more →

Jum'at, 11 Oktober 2019 15:35 wib

AS Klaim Telah Tewaskan Ahli Bom Senior Al-Qaidah dalam Operasi di Yaman Tahun 2017

Presiden AS Donald Trump mengkonfirmasikan hari Kamis (10/10/2019) bahwa pembuat bom senior dan koordinator jihadis Al-Qaidah gugur dua tahun lalu dalam operasi kontraterorisme di Yaman, lapor Anadolu Agency. more →

Jum'at, 11 Oktober 2019 13:15 wib

Pengadilan Saudi Tunda Vonis Syaikh Salman Al-Audah Hingga 30 Oktober

Putusan dalam persidangan ulama terkemuka Syaikh Salman al-Audah, yang bisa menghadapi hukuman mati, telah ditunda hingga 30 Oktober, keluarganya mengatakan pada hari Kamis (10/10/2019). more →

Jum'at, 11 Oktober 2019 11:05 wib

Perdana Menteri Pakistan Imran Khan Dinobatkan Sebagai 'Pria Muslim Tahun Ini'

Perdana Menteri Pakistan Imran Khan telah dinobatkan sebagai "Muslim Man of The Yeari" dalam sebuah publikasi tahunan yang memberi peringkat pengikut Islam paling berpengaruh di dunia. more →

Kamis, 10 Oktober 2019 16:15 wib

Agen Keamanan Assad Tangkap 12 Wanita Hanya Karena Menelpon Kerabat Mereka di Suriah Utara

Badan Intelijen rezim teroris Assad menangkap 12 wanita di pinggiran Damaskus karena menghubungi kerabat dan suami mereka di Suriah utara yang dikuasai pejuang oposisi, kata aktivis setempat Selasa (8/10/2019). more →

Kamis, 10 Oktober 2019 11:15 wib

Pemukim Ilegal Yahudi Bakar Puluhan Pohon Zaitun Milik Warga Palestina yang Siap Dipanen

Para pemukim ilegal Yahudi membakar lusinan pohon zaitun milik warga Palestina di Tepi Barat yang diduduki pada hari Rabu (9/10/2019) pagi, ketika para petani bersiap untuk membawa hasil panen mereka. more →

Kamis, 10 Oktober 2019 10:30 wib

Trump Sebut AS Amankan Pejuang IS 'Paling Berbahaya' di Suriah Sebelum Serangan Turki

Presiden AS Donald Trump mengatakan pada hari Rabu (9/10/2019) bahwa para pejuang kelompok Islamic State (IS) berbahaya yang ditahan oleh Kurdi di timur laut Suriah telah dipindahkan ke tahanan AS sebelum serangan Turki pada hari Rabu. more →

Kamis, 10 Oktober 2019 09:15 wib

Partai Islam Ennahda Menangi Pemilu Legislatif di Tunisia

Partai Tunisia yang diilhami Islam Ennahdha berada di puncak dalam jajak pendapat legislatif tetapi jauh dari mayoritas yang diperlukan untuk membentuk pemerintahan, hasil awal menunjukkan pada hari Rabu (9/10/2019). more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News


MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren