Senin, 19 Februari 2024 09:57 wib

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu pada Sabtu (17/2/2024) mengatakan, pihaknya akan melancarkan serangan militer ke Rafah di Jalur Gaza selatan, serta tidak akan menyetujui tuntutan Hamas untuk gencatan senjata dan pertukaran sandera.
more →
Ahad, 18 Februari 2024 20:42 wib

Dua dokter Kuba yang disandera kelompok pejuang Al-Shabaab di Somalia tewas oleh serangan udara Amerika Serikat, kata kelompok itu pada Ahad (18/2/2024).
more →
Ahad, 18 Februari 2024 15:15 wib

Di tengah perang genosida Israel yang sedang berlangsung melawan Jalur Gaza, pasukan rezim Zionis dilaporkan telah mengubah rumah sakit terbesar yang masih berfungsi di wilayah pesisir menjadi “pangkalan militer.”
more →
Sabtu, 17 Februari 2024 20:28 wib

Setidaknya 83 warga Palestina tewas dan 125 lainnya terluka dalam 24 jam terakhir ketika Israel melanjutkan serangannya di Jalur Gaza yang terkepung, sehingga menambah jumlah korban tewas sejak 7 Oktober menjadi 28.858 orang, kata Kementerian Kesehatan wilayah tersebut pada hari Sabtu (17/2/2024).
more →
Sabtu, 17 Februari 2024 19:32 wib

Liga Arab telah menetapkan 60 organisasi Israel dan kelompok pemukim ilegal Yahudi sayap kanan sebagai entitas teror atas keterlibatan mereka dalam serangan berulang kali ke kompleks suci Masjid Al-Aqsa di Kota Tua Al-Quds yang diduduki dan aktivitas perluasan permukiman ilegal di Tepi Barat.
more →
Sabtu, 17 Februari 2024 10:25 wib

Presiden Israel Isaac Herzog diam-diam bertemu dengan Perdana Menteri Qatar Sheikh Mohammed bin Abdulrahman al-Thani, menurut situs berita AS Axios pada hari Jum'at (16/2/2024), berdasarkan dua sumber yang tidak disebutkan namanya.
more →
Jum'at, 16 Februari 2024 21:00 wib

Israel dan Hamas sedang berdiskusi mengenai persyaratan perjanjian pertukaran sandera yang kemungkinan besar akan dilaksanakan bulan depan, media Israel mengklaim pada hari Jum'at (16/2/2024).
more →
Kamis, 15 Februari 2024 19:03 wib

Anjing-anjing liar telah menyerang tentara Zionis Israel di Gaza utara, menurut laporan media Israel, ketika anjing-anjing tersebut memperingatkan tentara tersebut untuk meninggalkan wilayah mereka yang telah dikepung oleh pasukan Israel selama lebih dari empat bulan.
more →
Selasa, 13 Februari 2024 22:02 wib

Kementerian Kesehatan di Gaza mengumumkan bahwa pasukan pendudukan Israel melakukan beberapa pembantaian selama 24 jam terakhir, menewaskan 133 warga Palestina dan melukai 162 orang, menjadikan jumlah total warga Palestina yang tewas dalam agresi Israel di Gaza mencapai 28.473 orang, ditambah 68.146 orang luka-luka.
more →
Senin, 12 Februari 2024 19:13 wib

Kelompok perlawanan Hamas di Palestina pada Ahad (11/2/2024) malam menanggapi temuan jasad para syuhada di Kota Gaza dengan mengatakan bahwa rezim Zionis Israel berupaya melakukan genosida terhadap bangsa Palestina.
more →