Jum'at, 18 Januari 2013 07:00 wib

Pasukan Aljazair pada Kamis (17/1/2013) meluncurkan serangan terhadap sebuah kompleks perusahaan gas di mana para pejuang Islam menyandera puluhan orang asing, menewaskan hampir 50 orang, sebagian besar dari mereka para sandera, para penculik mengatakan.
more →
Selasa, 15 Januari 2013 09:20 wib

Kasus bunuh diri di kalangan tentara Amerika Serikat melonjak hingga mencapai rekor pada 2012 dengan jumlah 349 kematian, The Associated Press melaporkan.
more →
Senin, 14 Januari 2013 21:19 wib

Kelompok pejuang Islam Somalia Al-Shabaab mengatakan pada Senin (14/1/2013) bahwa seorang tentara Perancis kedua telah meninggal akibat luka tembak setelah operasi militer yang gagal untuk menyelamatkan seorang agen intelijen Prancis pada hari Sabtu (12/1/2013).
more →
Senin, 14 Januari 2013 09:53 wib

Prancis melakukan pengamanan siaga satu di seluruh negeri setalah ancaman dari kelompok Al-Qaidah di Maghrib Islam (AQIM) atas negara itu menyusul operasi militer Pancis ke Mali utara yang dikuasai para pejuang Islam.
more →
Senin, 14 Januari 2013 07:32 wib

Seorang pejabat di Elysee Palace (Istana Kepresidenan Prancis-Red) yang tak disebutkan namanya sebagaimana dikutip oleh AFP mengatakan pada hari Ahad (13/1/2013) bahwa angkatan bersenjata Prancis telah terkejut oleh kualitas tempur dan kecanggihan serta kelengkapan peralatan tempur dari para pejuang Islam yang mereka hadapi.
more →
Sabtu, 12 Januari 2013 07:44 wib

Belasan tahanan, sebagian besar merupakan anggota Al-Qaidah Irak dan telah divonis hukuman mati, melarikan diri dari sebuah penjara di kota Taji sebelah utara Baghdad ada Jumat (11/1/2013) pagi.
more →
Sabtu, 12 Januari 2013 07:12 wib

Seorang ahli penjinak bom Spanyol yang tergabung dalam anggota layanan Pasukan Bantuan Keamanan Internasional (ISAF)-NATO tewas akibat ledakan bom pada Jumat (11/1/2013) di barat laut Afghanistan.
more →
Jum'at, 11 Januari 2013 07:20 wib

Seorang tentara Amerika Serikat pada Kamis (10/1/2013) tewas di timur Afghanistan akibat dari serangan pejuang Islam. Prajurit tersebut merupakan korban pertama dari tentara AS yang tewas di Afghanistan pada tahun 2013, Khamaa Press melaporkan.
more →
Jum'at, 11 Januari 2013 07:00 wib

Sekelompok pria bersenjata bertopeng yang mengklaim berafiliasi ke sayap militer Fatah pada hari Kamis (10/1/2013) memperingatkan bahwa mereka akan melawan terhadap pemenjaraan anggota mereka oleh pasukan keamanan Palestina.
more →
Jum'at, 11 Januari 2013 06:11 wib

Menteri perumahan Gaza mengatakan hari Kamis (10/1/2013) bahwa Uni Emirat Arab telah menyumbang 50 juta Dolar AS (-+Rp.480 miliar) untuk membangun proyek perumahan bagi warga Palestina yang dibebaskan dari penjara-penjara Israel.
more →