Jum'at, 24 Januari 2014 19:45 wib

Pendiri kelompok anti-Muslim di Inggris, Liga Pertahanan Inggris (EDL), Tommy Robinson, telah dipenjara selama 18 bulan untuk penipuan hipotek.
more →
Jum'at, 24 Januari 2014 08:35 wib

Seorang Kolonel Angkatan Udara Suriah, yang menyaksikan langsung tindak kekerasan yang dilakukan oleh pasukan rezim Bashar Al-Assad telah mengatakan bahwa penyiksaan dan kekejaman yang sebenarnya jauh melampaui apa yang ditunjukkan dalam foto-foto yang baru-baru ini bocor sehingga tidak bisa dilukiskan dengan kata-kata.
more →
Jum'at, 24 Januari 2014 07:18 wib

Hampir 1.400 orang telah tewas di Suriah sejak bentrokan antara pejuang oposisi sekuler dan kelompok mujahidin Negara Islam Irak dan Suriah Raya (ISIS) yang meletus bulan ini di Suriah
more →
Kamis, 23 Januari 2014 19:27 wib

Rezim Syiah Alawiyyin Bashar al-Assad, berdasarkan dokumen foto yang diambil seorang anggota polisi militer Suriah, dan sebanyak 55.000 yang dihasilkan sejak pecahnya perang antara pasukan pemerintah dengan oposisi, Kamis, 23/1/2014.
more →
Senin, 20 Januari 2014 14:00 wib

Seorang wanita Yaman dari kota selatan Adan telah menggugat suaminya karena menghabiskan terlalu banyak waktu di aplikasi pesan mobile, WhatsApp, sumber pengadilan mengatakan kepada Anadolu Agency pada hari Ahad (19/1/2014).
more →
Ahad, 19 Januari 2014 21:15 wib

Sejumlah pria bersenjata mengenakan seragam tentara menewaskan sedikitnya enam anggota milisi Sunni yang didukung pemerintah di sebuah pos pemeriksaan di dekat kota Irak Baquba , 65 km timur laut dari Baghdad pada hari Ahad (19/1/2014), kata polisi.
more →
Ahad, 19 Januari 2014 20:13 wib

Raja Malaysia pada hari Ahad (19/1/2014) memberikan dukungan untuk sebuah putusan pengadilan yang melarang non-Muslim menggunakan kata Allah untuk menyebut Tuhan.
more →
Ahad, 19 Januari 2014 12:15 wib

Seorang ulama Sunni terkenal Malaysia mengatakan plot yang melibatkan Amerika Serikat, Israel dan Arab Saudi telah menetas menimbulkan konflik sektarian antara negara-negara Muslim.
more →
Ahad, 19 Januari 2014 11:15 wib

Milisi Kristen telah membantai 22 warga sipil Muslim, termasuk tiga anak-anak, dan melukai beberapa orang lain ketika mereka tengah dievakuasi ke tempat aman dengan truk di kota Bouar di Republik Afrika Tengah, sebuah kelompok kemanusiaan mengatakan.
more →
Ahad, 19 Januari 2014 10:30 wib

Libya telah mengumumkan keadaan darurat di negara itu setelah orang-orang bersenjata berat untuk sementara merebut sebuah pangkalan militer di selatan.
more →