Sabtu, 11 Maret 2023 20:52 wib

Pakistan akan mengirimkan 50.000 tenda musim dingin lainnya selama dua minggu ke depan untuk para korban gempa bumi kembar di Turki.
more →
Jum'at, 10 Maret 2023 15:31 wib

Centre for Strategic and International Studies (CSIS) di Washington, AS menyatakan jumlah tentara Rusia yang tewas dalam satu tahun perang di Ukraina melebihi total 16 aksi militer Rusia dan Uni Soviet sejak Perang Dunia Kedua.
more →
Kamis, 9 Maret 2023 22:30 wib

Gerakan perlawanan Palestina Hamas yang menjalankan daerah kantong pantai yang terkepung mengatakan pada hari Kamis (9/3/2023) bahwa pendudukan Israel mendorong masalah ke arah peperangan di wilayah Palestina dengan terus melakukan pembantaian terhadap warga Palestina di Tepi Barat dan Yerusalem yang diduduki.
more →
Kamis, 9 Maret 2023 22:00 wib

Sebuah ledakan terjadi di provinsi Mazar-e-Sharif utara pada Kamis (9/3/2023) pagi, merenggut nyawa gubernur provinsi dan dua penjaga keamanannya, menurut sumber-sumber lokal.
more →
Rabu, 8 Maret 2023 19:29 wib

Kerusakan akibat bencana gempa bumi yang melanda Turki dan Suriah bulan lalu diperkirakan melebihi $100 miliar (-+Rp 1544 trilyun) untuk negara Turki saja, kata Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Selasa (7/3/2023) menjelang konferensi donor besar minggu depan.
more →
Rabu, 8 Maret 2023 16:43 wib

Organisasi media negara Rusia Interfax melaporkan bahwa 11.000 prajurit Ukraina telah tewas di bulan Februari saja, diduga 40% lebih banyak daripada bulan Januari.
more →
Rabu, 8 Maret 2023 13:15 wib

Tentara Israel telah menyerbu kota Jenin di Tepi Barat yang diduduki, menewaskan sedikitnya enam warga Palestina dan melukai 10 lainnya, menurut pejabat kesehatan Palestina.
more →
Rabu, 8 Maret 2023 11:39 wib

Lebih dari 232.000 bangunan telah rusak parah atau harus segera dihancurkan di Türkiye selatan setelah gempa kuat yang melanda wilayah itu pada 6 Februari, kata menteri lingkungan negara itu.
more →
Selasa, 7 Maret 2023 16:54 wib

Menteri keamanan nasional Israel Itamar Ben-Gvir telah memerintahkan pasukan rezim untuk terus maju dengan penghancuran rumah-rumah Palestina yang diklaim telah dibangun "tanpa izin" di Al-Quds Timur yang diduduki selama bulan suci Ramadhan.
more →
Selasa, 7 Maret 2023 15:45 wib

Sebuah kelompok hak sipil Muslim Amerika telah mengajukan tuntutan hukum terhadap beberapa pejabat sistem penjara Missouri karena diduga menyemprot narapidana Muslim dengan semprotan merica saat mereka shalat.
more →