Kamis, 31 Maret 2016 06:38 wib
PERSAHABATAN tidak selalu rekat, persaudaraanpun tidak selalu dekat, kadang rasa benci, dendam, marah dan kesal selalu mengiringi diantara fitrah persaudaraan dan persahabatan itu.
more →
Selasa, 29 Maret 2016 19:37 wib
Allah dengan jelas dan menegaskan keharaman menjadikan non muslim sebagai pemimpin atau menjadikan wali bagi ornag orang muslim.
more →
Senin, 28 Maret 2016 10:57 wib
Setiap pagi ada dua malaikat yang turun. Salah satunya mendoakan kebaikan untuk orang yang bersedekah. Satunya lagi mendoakan kerugian orang yang pelit dari sedekah. Dari sini, sedekah adalah pintu kebaikan dan mendekatkan diri kepada Allah.
more →
Senin, 28 Maret 2016 07:15 wib
Mendahulukan akal daripada syariat adalah akar sekulerisme, jahiliyah modern yang berbuat melampaui batas hingga menjadi thagut di muka bumi, dari akae sekulerisme terbentukalah cabang cabangnya, diantaranya demokrasi dan berhukum kepada undang undang positif
more →
Sabtu, 26 Maret 2016 14:35 wib
HIDUP penuh dengan kata lawan. Disaat ada ketenangan, ada kalanya goncangan datang. Disaat ketentraman melimpah ruah, ada kalanya kegelisahan menghadang. Disaat merasa diri orang yang paling bahagia, ada kalanya merasa seperti orang yang paling sengsara.
more →
Sabtu, 26 Maret 2016 09:02 wib
UNGKAPAN di atas merupakan curahan pemikiran dan perasaan saya, tatkala belajar dan berproses mengenali Islam. Mengkajinya, memahaminya, mengamalkan serta mempopulerkannya kepada siapapun yang berhak dan berkemauan untuk mengetahui apa itu Islam dengan segenap atributnya.
more →
Kamis, 24 Maret 2016 14:35 wib
Kenikmatan dunia seringkali membuat manusia lupa. Syahwat yang membara kepada dunia memperparah keadaannya. Hati menggebu gebu, iri kpeada dunia yang hadir diantara manusia lain, hasrat ingin menguasai, ingin memiliki semua yang ada di dunia walaupun dengan jalan yang tidak diridhoi.
more →
Senin, 21 Maret 2016 18:02 wib
DALAM SEJARAH kehidupan perjuangan Islam, telah terlahir generasi terhebat di muka bumi ini. Mereka adalah Para Sahabat رضي الله عنه , pembela dakwah Nabi Muhammad صلى الله عليه وسلم yang pertama sehingga Islam berjaya di muka bumi ini.
more →
Jum'at, 18 Maret 2016 07:42 wib
Maka jelas sudah, tatkala ada seorang ulama atau ustadz salah memahami dirinya kini hidup di masa apa dan dalam pemerintahan apa, tentu akan terjadi kerancuan yang sangat besar. Kerusakan yang menjadi jadi dan penghianatan yang tiada henti.
more →
Selasa, 15 Maret 2016 16:36 wib
DIANTARA tanda akhir zaman yang disampaikan oleh Rasulullah Shallallahu 'alaihi wasallam kepada umatnya adalah munculnya para aparat keamanan dan algojo yang dzalim. Hal ini ada dalam kitab para ulama yang membahas tentang akhir zaman.
more →