Sabtu, 9 November 2013 20:46 wib
Pemerintah Indonesia melalui Dewan Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan, menetapkan pemberian gelar Pahlawan Nasional kepada tiga tokoh pada 2013, temasuk dua tokoh Krissten, TB. Simatupang dan Lambertus Nicodemus Palar.
more →
Sabtu, 9 November 2013 08:39 wib
Poso hanyalah wilayah terpencil di Sulawesi Tengah. Tapi, manfaatnya besar bagi aparat keamanan. Poso bisa mendatangkan proyek anggaran, kenaikan pangkat, poluritas, dan bahkan mengalihkan isu nasional.
more →
Jum'at, 8 November 2013 10:30 wib
Di hampir seluruh ruas di Jakarta yang dilewati busway, nampak pemandangan yang sangat ektsrim. Satu sisi jalur busway kosong, tanpa ada kenderaan lewat, sementara jalur reguler, tak bergerak. Kenderaan pribadi dan motor berjejal sepanjang jalan. Waktu habis terbuang di jalan.
more →
Kamis, 7 November 2013 07:40 wib
Bagaimana leluhur bangsa Indonesia, kalau tahu negara ini sudah tidak lagi menjadi miliknya. Mereka berjuang berkalang tanah membebaskan tanah airnya dari penjajah, dan memerdekan serta sampai mencapai kedaulatannya. Di mana setiap tanggal 17 Agustus, selalu dirayakan sebagai hari, "Kemerdekaan" Negara Republik Indonesia.
more →
Selasa, 5 November 2013 12:52 wib
Pendukung Joko Widodo atau Jokowi sebagai calon presiden (capres) 2014, berkampanye di acara car free day, depan Bundaran HI Jakarta, Minggu (3/11/2013).
more →
Senin, 4 November 2013 10:16 wib
Besok seluruh Muslim di dunia akan meninggalkan tahun 1434 Hijriyah, dan akan memasuki 1435 Hijriyah. Artinya, Rasulullah Shallahu alaihi wassalam, maknanya telah meletakkan sendi-sendi kehidupan bagi Muslim di seluruh dunia, sepanjang waktu itu.
more →
Sabtu, 2 November 2013 09:08 wib
Benar-benar menampakkan "Wajah Kelam Demokrasi Jelang 2014". Demokrasi merusak, menghancurkan, dan membinasakan bangsa Indonesia. Adanya kebebasan, bukan membuat bangsa menjadi lebih berkarakter, dan berlomba-lomba dalam kebaikan, tetapi mereka berlomba-lomba menuju kepada kehancuan, secara total.,
more →
Kamis, 31 Oktober 2013 10:44 wib
Hidayah bisa datang kepada siapa saja. Bila Allah Rabbul Alamin Maha Berkehendak bisa menghendaki seseorang yang memusuhi Islam dan Rasul Shallahu alaihi wassalam, kemudian menjadi pembela Islam. Peristiwa di masa Rasulullah Shallahu alaihi wassalam, kini berulang kembali.
more →
Rabu, 30 Oktober 2013 14:01 wib
Ulama Istana Kerajaan Saudi, Mufti Abdul Aziz bin Abdullah Aal ash-Sheikh menyerukan dan meminta pemuda Arab meninggalkan jihad di Suriah. Alih-alih mengobarkan jihad melawan rezim Syiah Alawiyyin Bashar al-Assad, Ash-Sheikh, sebaliknya Abdul Aziz bin Abdullah Aal ash-Sheik, meminta para ulama berdoa bagi perdamaian di Suriah dalam khotbah-khotbahnya, ungkap media Arab.
more →
Selasa, 29 Oktober 2013 12:23 wib
Sekalipun, nyaris terjadi perang antara Rusia-Amerka Serikat, akibat pembelotan pejabat CIA ke Rusia, Edward Snowden yang membocorkan seluruh rahasia kebijakan dari NSA (National Security Agency), tetapi sekarang Putin beralih ke Barack Obama untuk membantu melindungi "Olimpiade Musim Dingin" termahal dari serangan Mujahidin .
more →