Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
Tahun Pertama Obama, Masa Termahal Pemerintahan AS

Berita Terkait

2.011 views

Tahun Pertama Obama, Masa Termahal Pemerintahan AS

WASHINGTON (Berita SuaraMedia) – Para pemimpin asing menghujani Presiden Obama dan keluarganya dengan ratusan ribu dolar barang seni, perhiasan, buku-buku langka dan hadiah lainnya dalam tahun pertama mereka di Gedung Putih.

Raja Arab Saudi adalah pemberi hadiah yang paling murah hari, menurut dokumen yang dirilis oleh Departemen Luar Negeri.

Raja Abdullah dari Saudi memberi Obama, istri dan kedua putrinya pernak-pernik senilai hampir 190.000 dolar di tahun 2009, termasuk hadiah paling berharga yang pernah diberikan pada pejabat AS tahun itu: satu set perhiasan berlian dan batu delima, termasuk anting-anting, cincin, gelang, dan kalung, untuk Ibu Negara senilai 132.000 dolar.

Tapi jangan harap untuk melihat Ibu Negara memakai batu mulia yang berkilauan itu dalam waktu dekat. Menurut hukum, sebagian besar hadiah untuk pejabat AS harus diserahkan kepada pemerintah dan perhiasan itu sudah dikirimkan ke Arsip Nasional.

Selain perhiasan berlian dan batu delima, monarki Saudi memberikan Michelle Obama kalung mutiara senilai 14.200 dolar. Dia memberi Presiden sebuah jam marmer yang dihiasi dengan miniatur pohon palem emas dan unta senilai 34.500 dolar. Dia mengirimi kedua putri Obama, Sasha dan Malia, anting-anting dan kalung berlian senilai lebih dari 7.000 dolar.

Pejabat-pejabat senior Gedung Putih juga menjadi penerima hadiah Raja Abdullah, dengan pembantu utama seperti penasihat keamanan nasional James Jones, David Axelrod, Rahm Emmanuel, Valerie Jarrett, dan juru bicara Robert Gibbs yang menerima jam, manset, pena, anting-anting, dan gelang senilai antara 5.000-9.000 dolar.

Pemberi lainnya selain Raja Saudi adalah:

-   Perdana Menteri Italia Silvio Berlusconi memberikan hadiah senilai hampir 33.000 dolar dalam bentuk dasi sutra, jam tangan emas, meja kristal dan lilin. Berlusconi juga memberikan dasi dan syal senilai hampir 2.000 dolar pada anggota Kongres di tahun 2009, termasuk juru bicara Kongres saat itu, Nancy Pelosi.

-   Presiden Hu Jintao dari Cina memberi Obama sebuah bordir sutra senilai 20.000 dolar.

-   Presiden Perancis Nicolas Sarkozy dan istrinya mengirimkan parfum dan tas tangan Christian Dior senilai 4.500 dolar.

Perdana Menteri Inggris Gordon Brown memberi presiden sebuah pena dan pegangannya yang terbuat dari kayu kapal perang HMS Gannet, yang memainkan peran penting dalam perjuangan anti perbudakan di jaman Victoria, bersama dengan dua biografi Winston Churchill senilai 16.510 dolar. (rin/msn) www.suaramedia.com

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Suara Media lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X