Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
13.160 views

Smart Teen (33): Dibalik Tabir Maksiat yang Terulang!

“Dan apabila manusia ditimpa bahaya dia berdo’a kepada Kami dalam keadaan berbaring, duduk, atau berdiri, tetapi setelah Kami hilangkan bahaya itu daripadanya, dia (kembali) melalui (jalannya yang sesat), seolah-olah dia tidak pernah berdo’a kepada Kami untuk (menghilangkan) bahaya yang telah menimpanya. Begitulah orang-orang yang melampaui batas itu memandang baik apa yang selalu mereka kerjakan.” (Qs. Yunus (10): 12)

Menyingkap tabir dibalik maksiat yang dilakukan oleh kaum muslimin saat ini. Banyak maksiat yang jelas dapat membawa malapetaka bagi kehidupan namun masih saja banyak dilakukan seperti saat ini aktivitasnya yang diwujudkan dalam berbagai bentuk diantaranya; korupsi, berkhalwat (pacaran), ikhtilat (campur-baur), menampilkan aurat, dlsb.

Para pelaku maksiat tersebut kebanyakan juga adalah muslim dan muslimah. Mereka adalah orang-orang yang melakukan sholat, puasa, zakat, bahkan telah menginjakkan kaki di tanah suci (haji).

Disatu sisi mereka mengakui keberadan Allah sebagai Sang Pencipta, namun di sisi lain mereka mengingkari keberadaanNya bahkan lebih memperturutkan hawa nafsu ketimbang perintah Sang penciptaNya. Aktivitas mereka benar-benar keterlaluan. Mereka menganggap apa yang mereka lakukan adalah benar meskipuan mereka tau bahwa apa yang dilakukannya adalah perbuatan dosa yang mampu mengahantarkan pada azab Allah Swt.

Akal mereka hanya berfungsi ketika berhadapan dengan urusan dunia. Mereka mengabaikan peraturan yang telah Allah turunkan sebagai pedoman hidup manusia yakni al-Quran. Urusan dunia mereka tak lepas sekedar dari senang-senang, kemanusiaan, dan kepuasan intelektual semata. Dari cara berperilakunya dapat dilihat bahwa mereka adalah para manusia yang kufur akan nikmat Allah. Mereka berjalan seolah dunia kekal abadi, tak ada sedikitpun kesadaran akan keterikatannya kepada  syariat Allah. Ketika berada pada kondisi bahaya, ditimpa kesedihan dan musibah barulah mereka teringat akan keberadaan Allah.

Sholat mereka sama dengan sholatnya para mukminin dan mukminah pada umumnya namun perilaku mereka tak ada bedanya dengan makhluk yang sombong tak mau diatur dengan peraturan Allah. Kepribadian ganda yang mereka miliki menjadikan mereka bagian dari golongan orang-orang munafik.

Contoh sederhana yang ada disekitar kita, para wanita dengan kerendahan hati dan khusyuk ketika hendak sholat mereka menggunakan pakaian taqwa yang menutup aurat dengan sempurna dan pandangan pun tertunduk memandang hamparan sajadah, namun ketika selepas sholat pakaian taqwa pun dilepaskan dan auratpun terumbar layaknya ular yang berganti kulit, mereka membiarkan aurat mereka dilihat oleh para lelaki yang bukan mahram mereka (ayah, saudara kandung, suami). Ketika dakwah disampaikan bahwa menutup aurat adalah kewajiban yang harus ditaati yang apabila dilaksanakan medapat pahala jika ditinggalkan mendapat dosa, mereka justru memiliki argumen yang meninterpretasikan seolah menutup aurat adalah sebuah pilihan bukan kewajiban. Naudzubillah tsumma naudzubillah. Semoga kita bukan termasuk golongan yang demikian.

Setiap manusia pastilah akan menjumpai kematian dan beberapa fase, baru kemudian sampai pada fase hari pembalasan (yaumul hisab). Yang mana nantinya setiap manusia akan mempertanggungjawabkan segala perbuatannya dan akan diberikan balasan sesuai dengan amalnya selama di dunia.

Kebaikan hanya akan sampai kepada orang-orang yang Allah kehendaki untuk sampai kebaikan padanya. Jikalau hari ini kita masih bisa menikmati indahnya mentari, tak akan sama dengan hari esok jika Allah telah memanggil. Manfaatkan kesempatan yang ada demi mendapatkan keberkahan hidup dunia akhirat. Semoga Allah memudahkan langkah kita untuk meraih surgaNya.

Muhammad Rizki

Mahasiswa Faperta-Unmul

@ammad_rizki

------

-----------------------

AYO KIRIM ARTIKEL SMART TEEN PENGGUNCANG DUNIA!

Ayo Smart teen, kirimkan tulisan kamu yang mampu mengguncang dunia! Tunjukkan pada dunia bahwa remaja Islam siap menghadapi tantangan dan serangan arus globalisasi media yang cenderung mendeskreditkan kesucian dan keagungan islam. 

Tunjukkan keberanian dan pengorbanan cara kamu dan bagaimana kamu tunjukkan kegigihan kamu kalo #islampengorbanangue

Sebarkan bahwa tulisan dan amar ma'ruf kamu bagi Islam adalah sikap final melanggengkan keberkahan di muka bumi Allah azza wa jala...

KOMPILASINYA DISINI:


http://www.voa-islam.com/topic/19/smart-teen-muslim-pengguncang-dunia/

-----------------------------------------------

BANYAKNYA TULISAN YANG DIKIRIM MEMBUAT TIM REDAKSI SATU PERSATU MEMILAH TULISAN YANG AKAN ADI UPLOAD

BATAS WAKTU UPLOAD DIPERPANJANG SAMPAI DENGAN

29 NOVEMBER 2013

SEKALIGUS DIUMUMKAN PEMENANGNYA YA.. AJAK BACA DAN KAMI AKAN LIHAT DALAM SUDUT PANDANG KUALITAS DAN ATENSI PEMBACA

--------------------------------------------------

AYO KIIIRIIM ke alamat redaksi smart teen:

smartteen@voa-islam.com

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Smart Teen lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X