Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
6.515 views

Tragedi Mesuji: Seorang Ibu Melahirkan Bayi di Dalam Tenda Darurat

Jakarta (voa-Islam) – Teramat miris dan memperihatinkan warga Mesuji yang masih tinggal di tenda-tenda darurat, setelah rumah mereka digusur dan bakar oleh Pam Swakarsa yang dibekingi aparat dari kesatuan Brimob. Jika ada angin kencang, tenda mereka terbang, hingga tak ada lagi perlindungan dari terik panas dan hujan. Bahkan, yang menyedihkan lagi, ada seorang ibu yang sampai melahirkan bayinya di dalam tenda darurat tersebut.

Kepada voa-Islam, Trubus, warga Mesuji yang menjadi korban kebiadaban aparat,  berharap keadilan bisa ditegakkan. “Kami hampir frustasi, setiap kali kami mengadu persoalan kami, selalu saja kandas. Terus terang, kami sudah tak percaya lagi dengan pemerintah, termasuk degan wartawan.

Trubus adalah warga Mesuji yang sempat menjadi Pam Swakarsa. Ia mengaku telah dibayar pihak perusahaan perkembunan sebesar Rp. 50 ribu selama dua hari. Selanjutnya, turun mRp. 32. Ribu. Pam Swakarsa dibentuk dengan merekrut masyarakat yang ada di setiap desa. Kata Trubus, rumah warga yang dirobohkan oleh Pam Swakarsa, diantaranya berada di wilayah Pelita Jaya, Tiga Roda, Moro Dewe, Moro Senang, Menil, Suko Agung dan sebagainya. Trubus akhirnya membelot, keluar dari Pam Swakarsa. Ia mengaku, hati nuraninya berkecamuk dan bergejolak.  

Rupanya, bukan hanya Trubus yang nyaris frustasi. Sebagian besar warga Mesuji yang pernah melaporkan kasus ini ke Kapolda Lampung, tak pernah ditemukan titik terang, tetap saja status quo. Setelah itu, bukan rasa aman dan jalan keluar yang mereka terima, melainkan intimidasi aparat kepada warga, hingga rumah masyarakat dirobohkan, rata dengan tanah.

“Anehnya, begitu kami adukan masalah ini, saya malah ditangkap, ditahan dengan tuduhan memasuki dan menduduki kawasan register 45 tanpa izin. Saya sempat ditahan selama sembilan bulan di Rutan Menggala, Kabupaten  Tulang Bawang,” kata Wayan, warga Mesuji menambahkan.

Trubus dan Wayan merasa heran, hingga saat ini ia belum mendapat status kependudukan yang jelas. Mereka berharap, pemerintah bukan sekadar membentuk Tim Pencari Fakta, tapi kembalikan haknya sebagai warga.

Mantan mantan Asisten Teritorial Kepala Staf Angkatan Darat (Aster KASAD) Mayor Jenderal (purn) Saurip Kadi mendesak agar Presiden SBY turun tangan, mengingat kasus ini sudah tidak bisa ditangani lagi oleh tingkat daerah. SBY harus mengintruksikan menteri-menteri terkait, dinataranya Mendagri agar mengeluarkan KTP terhadap 50 ribu penduduk Mesuji yang kini hidup dibawah tenda darurat. Begitu juga dengan Menetri Perumahan Rakyat, agar memberi rumah yang layak kepada masyarakat di sana.

“Kami juga minta agar pasukan TNI dan Brimob ditarik. Siapapun yang terlibat, termasuk pihak perusahaan untuk sementara  ditutup, sambil menunggu penyelesaian lebih lanjut.  Kami juga minta agar instansi Departemen Perumahan, Departemen Sosial turun tangan. Tanpa Presiden, omong kosong, persoalan ini bisa diselesaikan dengan setuntas-tuntasnya.

Sementara itu Kepala Lembaga Adat M Megoupak, Wan Mauli, meminta agar lahan mayarakat Mesuji dikembalikan untuk dijadikan lahan pertanian, begitu juga dengan rumah-rumah mereka yang dirobohkan.

“Kami sudah lelah, mau ngadu ke mana lagi. Kami hanya bisa mengadu pada Tuhan. Setiap kali kami mengadu pada gubernur, DPRD Kabupaten, hingga saat ini belum ada penyelsaian yang berarti. “Hentikan operasional PT Silvani Inhutani, kembalikan hak hidup rakyat, bubarkan Pam Swakarsa. Kami hanya ingin mendapat pelindungan hukum, dan hak yang sama dengan warga negara Indonesia yang lain, bukan dengan intimidasi,” kata Kepala Adat Megoupak. Desastian

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Berita Dakwah Indonesia lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X