Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
8.497 views

Masyarakat Kapitalis vs Masyarakat Islam

Sahabat VOA-Islam...

Belum lama ini, tepatnya pada tanggal 26 Desember 2016 telah terjadi perampokan disertai penyekapan di rumah mewah di Pulo Mas Utara yang menewaskan 6 orang dan 5 orang lainnya luka-luka.

Rasa keamanan publik terusik kembali atas peristiwa tersebut, yang menandakan makin hilangnya rasa kemanusiian para pelaku. Banyak solusi yang ditawarkan oleh cagub dan cawagub daerah DKI Jakarta, diantaranya pemasangan cctv, call centre 112 (semacam 911 di AS), dan meningkatkan interaksi antar warga.
 
Sementara masalah mendasar yang semestinya diawasi negara berupa maraknya kriminalitas akibat sistem ekonomi, ringannya sanksi atas kejahatan, mudahnya prilaku kriminal (residivis) berkeliaran dan merencanakan kejahatan sama sekali tidak dalam pemikiran negara. Hal ini menandakan makin mandulnya negara dalam menjamin rasa aman publik.
 
Hilangnya rasa kemanusiaan adalah akibat sistem kapitalis yang menihilkan aspek ruhiyah, yang melunturkan fitrah manusia seperti mudahnya mengkonsumsi miras&narkoba, semakin banyaknya kriminalitas yang dipertontonkan secara vulgar di media secara terus-menerus,dan lain sebainya.
 
Oleh karena itu, solusi dari semua permasalahan di negara kita adalah menggantikan sistem Kapitalis dengan sistem Islam karena dalam sistem Islam rasa ketaqwaanlah yang pertama ditanamkan dan dibina pada setiap individu dalam bermasyarakat; negara/pemerintah sebagai pelindung bagi warganya serta negara sebagai pelaksana hukum-hukun Syara.
 
Selain itu, dalam sistem Islam hukum yang diterapkan hukum yang berasal dari sang Maha Pencipta yakni Allah SWT, bukan buatan manusia yang sifatnya lemah dan serba kurang,( baca TQS:5:49-50). Di sinilah jelasnya, perbedaan masyarakat Kapitalis dengan masyarakat Islam,yang mana Islam penuh dengan aturan hidup yang berasal dari Allah SWT tidak seperti Kapitalis bebas tanpa batas yang berlandaskan HAM.
 
Oleh karena itu, Wahai Kaum Muslim, marilah kita sama-sama berjuang menggantikan sistem Kapitalis dengan sistem Islam dalam naungan Khilafah ala Minhaj Annubuwwah agar seluruh umat yang mendiami bumi Allah ini, harta, jiwa, raga, dan kehormatannya Insya Allah selalu terjaga. Aamiin....Aamiin...Ya...Robbal A'alamiin.
 
Kiriman Bu Eli Maryati dari Kabupaten Bandung

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Citizens Jurnalism lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X

Kamis, 09/01/2025 07:48

Memalak Rakyat dengan Pajak